Home / News / Tni-Polri

Senin, 20 September 2021 - 20:30 WIB

IDI Aceh Bertemu Kapolda Aceh Untuk Audiensi Dan Bahas Seputaran Covid-19

REDAKSI - Penulis Berita

Banda Aceh – Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Aceh yang dipimpin Ketuanya DR. dr. Safrizal Rahman, M. Kes.,SpOT,datang ke Polda Aceh, Senin (20/9/21) dan bertemu Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Ahmad Haydar, S. H., M. M, di ruang kerjanya.

Pertemuan IDI Aceh dengan Kapolda Aceh hari ini dengan agenda melakukan audiensi disamping ada agenda bahasan lainnya, ucap Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol. Winardy, S. H., S. I. K., M. Si, dalam siaran pers singkatnya.

” Agenda bahasan dalam audiensi IDI dengan Kapolda Aceh diantaranya terkait Covid-19 di Provinsi Aceh serta upaya penanggulangannya, ” sambung Kabid Humas.

Dalam audiensi yang tidak terlalu lama itu, Ketua IDI Aceh didampingi sejumlah anggota pengurusnya dan Kapolda Aceh juga didampingi 2 PJU Polda Aceh, sebut Kabid Humas.

Kegiatan itu berlangsung akrab, dinamis dan menerapkan prokes Covid-19, tutup Kabid Humas.

 

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Personel Operasi Patuh Bagikan Brosur Terti Berlalu Lintas

Tni-Polri

Dansatbrimob Polda Kalbar Pimpin upacara HKN

Nasional

Kasad Pimpin Sertijab Pangkostrad dan 13 Pejabat Lainnya

Tni-Polri

Pangdam IM mendampingi Rombongan Dulur Brigif 16/WY dan Kodim 0809/Kediri (DBK) Mengunjungi Tempat – Tempat Bersejarah di Banda Aceh

Tni-Polri

Anjangsana Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang IX Rindam PD Iskandar Muda Dalam Rangka HUT Ke 77 Persit Kartika Chandra Kirana

Daerah

Kepala BNPB Tinjau Kondisi Tanggul Sungai Wulan di Demak

Hukrim

Wujudkan Antikorupsi, KPK Bentuk Direktorat Khusus

Tni-Polri

Pasca Natal, Personil Polsek Pecangaan Gelar Patroli Untuk Menjaga Kondusifitas