Home / Daerah

Minggu, 18 September 2022 - 15:32 WIB

Sekretaris IMM Lhokseumawe Siap Menangkan Hakiki Jadi Caketum IMM Aceh

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews – Pimpinan Cabang Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Lhokseumawe (PC IMM Lhokseumawe) resmi mengusung mantan Ketua Umum PC IMM Kota Banda Aceh Hakiki untuk menjadi Calon Ketua Umum (Caketum) DPD IMM Aceh.

Itu disampaikan sekretaris Umum PC IMM Lhokseumawe, Dea Ananda Putra. Pihaknya bertekat akan memenangkan Hakiki sebagai calon Ketua Umum usungan PC IMM Kota Lhokseumawe.

Baca Juga :  Perkuat Seni dan Budaya, Seniman Aceh-dan Jabar Berkolaborasi di Bandung

“Kita dari Kota Lhokseumawe akan siap bertarung di forum musyawarah daerah dengan mengusung Kakanda Hakiki sebagai calon ketua DPD IMM Aceh”.

Baca Juga :  Kepala Dinas Syariat Islam Aceh Harap Potensi Bakat Siswa Bisa Diberdayakan di Masyarakat

Hal ini, sesuai dengan diskusi bersama pengurus PC IMM Lhokseumawe dan berkasnya telah kami kami kirim ke Panlih,” katanya,

Dea juga mengatakan bahwa PC IMM Kota Lhoksemawe akan tetap solid dan satu gerakan menuju Musyawarah Daerah IMM Aceh yang ke XV

Baca Juga :  135 Peserta Ikuti Pelatihan Talents Mapping Yang Digelar DSI Aceh

“Kami menganggap bahwa Kakanda Hakiki cukup pantas memimpin IMM Aceh.

Kita tidak ragukan lagi kapasitas dan kepimpinan beliau dan kami yakin akan mampu memajukan gerakan dakwah berkemajuan di Bumi Serambi Mekah,” tuturnya. []

Share :

Baca Juga

Daerah

Paving Block Rp11 Miliar Diminta Dialihkan, SAPA Surati Pj Bupati Bireuen

Daerah

Sinergitas Terwujud Saat Musdes di Desa Temoyok

Daerah

Hari Ini, Payment Point Bank Aceh Kantor Bupati Aceh Utara Beroperasi

Daerah

POLDA BERI BANTUAN KESEHATAN KEPADA WARTAWAN PENDERITA TUMOR, KELUARGA UCAPKAN TERIMA KASIH KE KAPOLDA JABAR

Daerah

Kadisdik Aceh : Pj. Gubernur Aceh Dorong Lulusan Poltekkes Tingkatkan Layanan Kesehatan di Daerah Terpencil

Daerah

Sekda Aceh Timur Lantik 33 Pejabat Administator dan Pejabat Pengawas Eselon IV

Daerah

ETOS : Publik Jawa  Barat Apresiasi 84,7% Kinerja Polda Jawa Barat

Daerah

Peringati Asyura, Bupati Al-Farlaky: Jadikan Sejarah sebagai Pendidikan Keluarga