Home / Tni-Polri

Minggu, 22 Januari 2023 - 11:42 WIB

Kanit Binmas Polsek Timang Gajah ajak warga bersama-sama jaga Kamtibmas selalu kondusif

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Bener meriah – Kanit Binmas bersama Bhabinkamtibmas Polsek Timang Gajah menyambangi kantor Reje Kampung Pantan pendiangan guna bersilaturahim dengan tokoh masyarakat sekaligus memberikan sosialisasi dan edukasi kepada masyarakat (22/1/2023)

“Para Bhabinkamtibmas memang dibekali ilmu guna menyampaikan edukasi Kamtibmas kepada masyarakat untuk bersama-sama peduli terhadap keamanan lingkungan” kata AKBP Indra Novianto SIK selaku Kapolres Bener Meriah

Baca Juga :  Porseni NU 2023 Berakhir, Ahmad Haydar: Kontingen Aceh Peringkat Ke-16

Dikatakan Indra bahwa tanggungjawab keamanan memang ada dipihaknya, namun saling menjaga dan peduli terhadap lingkungan adalah tanggung jawab kita bersama, hal tersebut guna memelihara situasi keamanan yang sudah baik selama ini ditengah-tengah masyarakat

Baca Juga :  Personel Polsek Bandar Bersihkan Material Longsor yang Menutupi Badan Jalan

Kehadiran pak Bhabin di desa juga menambah suasana akrab antara Polri dengan masyarakat karena Bhabinkamtibmas adalah wujud kehadiran negara dalam memberikan pelayanan dan perlindungan kepada masyarakat

Baca Juga :  Kapolda Aceh Imbau Masyarakat Waspadai Musibah Banjir

Kapolres Bener Meriah juga menghimbau kepada semua lapisan masyarakat agar tidak sungkan-sungkan untuk menyampaikan semua keluhan kepada pak Bhabin yang bertugas di desanya “Insyaallah semua keluhan masyarakat akan kami respons dengan cepat” tandas Indra Novianto

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Pangdam Iskandar Muda Pimpin serah Terima Jabatan Pejabat Kodam

Tni-Polri

Sertijab, Pangdam IM : Tetaplah Menjadi Prajurit Sanggamara Sejati

Tni-Polri

31 Personil Berprestasi Dapat Penghargaan dari Kapolresta Banda Aceh

Tni-Polri

Kapolres Bireuen Pastikan Pelayanan di Polsek Terdampak Banjir Berjalan Normal

Tni-Polri

Kantongi Sabu 0,56 Gram, Seorang Pemuda di Pidie Ditangkap di Meunasah

Daerah

Pangdam Iskandar Muda Pimpin Rapat Evaluasi Progjagar Kodam IM TA 2021

Daerah

Dandim 0108/Agara Tinjau Serbuan Vaksinasi P -Care TNI

Daerah

Kapolres Aceh Timur Serahkan Voucher Umrah Kepada Bhabinkamtibmas Polsek Madat dan Warga Idi Rayeuk