Home / Tni-Polri / Uncategorized

Senin, 23 Januari 2023 - 15:29 WIB

Personil Polsek Simpang Jernih Bersama Anggota Koramil 10 SPJ Pantau Daerah Rawan Banjir

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Aceh Timur –  Personil Polsek Simpang Jernih bersama anggota dari Koramil 10/SPJ memantau titik banjir di desa-desa dalam wilayah hukum Polsek Simpang Jernih.

Selain itu melakukan pemantauan, petugas juga meminta pihak perangkat desa aktif berkoordinasi dengan Polsek maupun Koramil Simpang Jernih tentang update perkembangan situasi setiap saat. Minggu, (22/01/2023).
Kapolsek Simpang Jernih Iptu Saidir, S.H. mengatakan, pihaknya intensif melakukan pengecekan banjir di wilayahnya akibat curah hujan tinggi.
Menurutnya, kawasan titik banjir di wilkum Polsek Simpang Jernih salah satunya di Desa Batu Sumbang, yang mana sampai saat ini ketinggian air sungai di Desa Batu Sumbang terlihat berkurang, namun arus sungai masih cukup kencang/deras sehingga alat transportasi penyeberangan (getek) antara Desa Batu Sumbang dengan Desa Pante Kera belum beroperasi.
Kapolsek juga mengingatkan agar masyarakat di sekitar DAS sungai Simpang Jernih agar tetap waspada tentang perkembangan meningkatnya debit air sungai, karena dapat diperkirakan, apabila hujan terus berkepanjangan dapat berpotensi banjir,” kata Kapolsek Simpang Jernih Iptu Saidir, S.H.

Baca Juga :  Cegah Balap Liar, Satlantas Polres Aceh Barat Lakukan Patroli Dialogis

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Kapolda Aceh Cek Kelaikan Operasional Helikopter

Tni-Polri

Gelar Jumat Curhat Jelang Ramadan, Kapolda Aceh Tampung berbagai Keluhan Masyarakat

Tni-Polri

Karo SDM Polda Aceh Bersama Kabagjakdiklat Rojianstra SSDM Polri Gelar Kegiatan di Mapolda Aceh

Tni-Polri

Kapolda Aceh Terima Audiensi Tim Dari Lembaga Sumatera Environmental Initiative

Tni-Polri

Tiga Tersangka Terlibat Kasus Pencurian dengan Kekerasan, Diringkus Tim Rimueng

Daerah

Babinsa Koramil 03 Juenieb Laksanakan Pengecekan Harga Ikan Di Pasar Tradisional

Tni-Polri

Jelang berbuka puasa Kodam IM bagikan Takjil untuk masyarakat Kota Banda Aceh.

Tni-Polri

Ratusan Atlit Karate Rebut Trofi Kapolresta Banda Aceh