Home / Tni-Polri

Rabu, 12 April 2023 - 01:32 WIB

Dirlantas Polda Aceh Bagi Sembako dan Makanan Sahur untuk Masyarakat

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Banda Aceh – Dirlantas Polda Aceh Kombes Muji Ediyanto melalui Kasi BPKB Kompol Dede Kurniawan membagikan bantuan sosial berupa beras dan makanan untuk sahur kepada masyarakat di beberapa lokasi di Kota Banda Aceh, Selasa dini hari, 11 April 2023.

Baca Juga :  Kodam Iskandar Muda gelar kegiatan Semarak Ramadhan 1444 H di Lapangan Blangpadang, Kota Banda Aceh.

Penerima bansos dan makanan sahur tersebut adalah tukang becak, duafa, dan sopir angkutan umum, dengan lokasi pembagian di depan Masjid Raya Baiturrahman, terminal Batoh, dan pasar Aceh.

Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto menyampaikan, pembagian makanan sahur dan bansos tersebut merupakan wujud kepedulian Kapolda Aceh melalui Dirlantas kepada masyarakat yang membutuhkan.

Baca Juga :  Personel Ditreskrimsus Polda Aceh Bagikan 250 Paket Takjil untuk Masyarakat

“Pembagian bansos dan makanan untuk sahur ini adalah wujud kepedulian Polri kepada masyarakat dalam bulan suci Ramadan,” kata Joko, dalam rilisnya, Selasa, 11 April 2023.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Pimpin Sertijab 3 Pejabat Polda Aceh Dan 3 Kapolres

Joko juga menjelaskan, bahwa dalam kegiatan tersebut dibagikan sebanyak 100 nasi kota untuk sahur dan sembako berupa berupa sebanyak 30 zak.

Ia berharap, apa yang dilakukan personel Ditlantas tersebut bermanfaat dan dapat mengurangi beban masyarakat dalam bulan suci Ramadan.

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Pembina Upacara Bendera Kanit Kamsel Sat Lantas Polres Aceh Tengah Edukasi Tertib Lalu Lintas Kepada Pelajar

Tni-Polri

Menhan Prabowo Menghadiri Pelantikan 2 Taruna Lulus Akmil Bergengsi di RMAS Inggris

Tni-Polri

Kegiatan Kelanjutan Proses Perehapan Masjid Baiturrahim Hari Keenam

Tni-Polri

Rima Jeune Raih Juara Kampung Bebas Narkoba Yang Diperlombakan oleh Polresta Banda Aceh

Daerah

Tim SAR Sat Brimob Polda Jabar Cepat Tanggap dalam Menanggulangi Banjir dan Longsor di Sukabumi

Daerah

Babinsa Koramil 10 Pandrah Bersama Masyarakat Laksanakan Gotong Royong Bersihkan TPU

Tni-Polri

Polisi: Informasi Teridentifikasinya 23 Geng Motor di Aceh Dipastikan Hoaks

Tni-Polri

Kapolda Aceh Bersama Pejabat Forkopimda Aceh Sambut Kedatangan Presiden RI Di Bandara SIM