Home / Tni-Polri

Rabu, 12 April 2023 - 18:03 WIB

Pangdam IM Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya Berkunjung ke Polda Aceh

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Banda Aceh – Setelah menjabat sebagai Pangdam IM, Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya melakukan kunjungan ke Polda Aceh, Rabu (12/4/23).

Kungjungan Pangdam IM ini ke Polda Aceh langsung disambut Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Ahmad Haydar, S. H., M. M, ujar Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol. Joko Krisdiyanto, S. I. K, dalam siaran persnya.

Baca Juga :  Personel Ditreskrimsus Polda Aceh Bagikan 250 Paket Takjil untuk Masyarakat

Turut mendampingi Kapolda Aceh saat menyambut Pangdam IM adalah Wakapolda Aceh Brigjen Pol. Drs. Syamsul Bahri, M. M, dan sejumlah PJU Polda Aceh, sambung Kabid Humas.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Siapkan 3.414 Personel untuk Amankan Hari Raya Idul Fitri 1444 H

Sementara Pangdam IM dalam kuniungan ke Polda Aceh turut didampingi sejumlah Pejabat Kodam IM, lanjut Kabid Humas.

Kapolda Aceh didampingi sejumlah Pejabat Polda Aceh menerima kunjungan rombongan Pangdam IM, di ruang kerjanya Lantai 2 Mapolda Aceh, tutur Kabid Humas.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Buka Rakor Lintas Sektoral Ketupat Seulawah 2023

” Kunjungan Pangdam IM bersama rombongannya ke Polda Aceh disamping untuk bersilaturahmi sebagai pejabat baru di Aceh, juga untuk meningkatkan sinergitas antara TNI / Polri, ” sebut Kabid Humas.

Kapolda Aceh dan Pangdam IM dalam kesempatan itu saling menyerahkan cenderamata, tutup Kabid Humas.

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Dandim 0101/KBA Kolonel Czi Widya Wijanarko Terima Kunjungan Ketua Tim Irpusterad Brigjen TNI Dany Budiyanto

Daerah

Polres Blora Amankan Tersangka Penyalahgunaan Pupuk Bersubsidi

Tni-Polri

Pejabat BPK RI Perwakilan Aceh Audiensi Dan Silaturahmi Dengan Kapolda Aceh

Tni-Polri

Atasi Keresahan Warga, Personel Polsek Kuta Raja Tambal Jalan Berlubang

Tni-Polri

Pelaku Pemasangan Bendera Bulan Bintang di Pagar Polsek Samalanga Minta Maaf

Tni-Polri

Ketua Yayasan Laskar Cabut Laporan dan Minta Maaf kepada Kapolres Sabang

Daerah

Dandim 0108/Agara Tinjau Lokasi Banjir

Tni-Polri

Meriahkan HUT Ke-77 TNI AU, PJU Polda Aceh Ikut Fun Bike Dirgantara