Home / Tni-Polri

Minggu, 16 April 2023 - 16:41 WIB

Polsek Simeulue Tengah Menangkap Pelaku Tindak Pidana Narkoba 

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Semeulue – Personel Polsek Simeulue Tengah bekerja sama dengan Satresnarkoba Polres Simeulue telah menangkap satu orang pelaku tindak pidana penyalahgunaan narkotika jenis sabu, Sabtu (15/4/2023).

Pelaku yang ditangkap berinisial JT (35thn) pekerjaan karyawan honorer alamat Desa Putra Jaya Kec. Simeulue Tengah Kab. Simeulue.

Kapolres Simeulue melalui Kapolsek Simeulue Tengah IPTU Rahmat Al Rasyid mengatakan, petugas mengamankan barang bukti 1 (satu) bungkus / paket sedang plastik bening tembus pandang yang didalamnya berisikan kristal berwarna putih yang diduga narkotika jenis sabu dengan total berat barang bukti 0,36 (nol koma tiga puluh enam) Gram, 1 (satu) buah timbangan digital warna hitam, 1 (satu) unit handphone merk Oppo warna hitam, 1 (Satu) Buah alat isap sabu / bong lengkap dengan kaca pirex sudah terpasang, 10 (sepuluh) lembar plastik bening panjang.

Baca Juga :  Semarak Ramadhan 1444 H Kodam IM berlangsung sukses.

Hasil interogasi awal keterangan JT bahwa Ianya mendapatkan Narkotika Jenis Sabu tersebut dari kawan nya yang berdomisili di Banda Aceh (dalam Penyelidikan).

Baca Juga :  Bantah Tudingan YARA, Dirreskrimsus: Kasus Belum Dihentikan, Belum Ada SP3

Kemudian Petugas melakukan penyitaan terhadap barang bukti serta Membawa Tersangka ke Polres Simeulue untuk Pemeriksaan lebih lanjut.

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Ini Penjelasan Kabid Humas Polda Bali Terkait Pesta Kembang Api Sepanjang Tahun Terbaik

Tni-Polri

Polri Turut Bangun Hubungan Antar Masyarakat

Daerah

Dandim 0108/Agara Bersama Forkopimda Aceh Tenggara Launching Vaksinasi Dosis Ketiga Booster

Tni-Polri

Tiba di Polda Aceh, Penyidik Langsung Periksa Abu Laot

Tni-Polri

Prajurit Tanah Rencong, Satgas Yonif Raider Khusus 113/JS Kembali dari Tugas Operasi, disambut Pangdam IM dan Masyarakat Aceh.

Tni-Polri

Pangdam IM mengikuti Apel Gelar Kesiapan Pam Pemilu 2024 TNI AD TA. 2023 tersebar, secara Virtual dengan Kasad.

Tni-Polri

Irwasda Polda Aceh Irup Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2023 Di Mapolda Aceh

Tni-Polri

Kasdam IM Pimpin Upacara Peringatan HUT Ke-79 TNI di Blang Padang