Home / Tni-Polri

Jumat, 26 Mei 2023 - 12:22 WIB

Kapolda Aceh Cek Persiapan Pembangunan Ronovasi Gedung Propam Polda Aceh

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Banda Aceh – Kapolda Aceh Irjen Ahmad Haydar melakukan pengecekan lokasi gedung Propam Polda Aceh yang akan direnovasi, Selasa, 23 Mei 2023.

Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto mengatakan, pagi ini Kapolda Aceh Irjen Ahmad Haydar bersama Wakapolda Aceh Brigjen Syamsul Bahri melakukan pengecekan lokasi gedung Propam Polda Aceh yang direncanakan akan di renovasi.

Baca Juga :  Pangdam Iskandar Muda kunjungi Kediaman Ulama kharismatik Abu Kuta Krueng di Kab. Pidie Jaya.

“Pengecekan tersebut dilakukan sebagai bentuk persiapan perencanaan renovasi pembangunan gedung Propam Polda Aceh,” sebut Kabid Humas.

Baca Juga :  Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Bernilai Ratusan Juta di Banda Aceh

Pada saat melakukan pengecekan tersebut Kapolda Aceh Irjen Ahmad Haydar juga didampingi oleh Kabid Propam Polda Aceh Kombes Eddwi Kurnianto dan Dirlantas Polda Aceh Kombes Muji Ediyanto.

Baca Juga :  Pangdam Iskandar Muda kunjungi Kediaman Ulama kharismatik Abu Kuta Krueng di Kab. Pidie Jaya.

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Menolak Image Laporan Harus Viral Dulu Baru Ada Tindakan Hukum

Ekbis

Polda Gandeng Bank Aceh Gelar Vaksinasi Action

Tni-Polri

Dirlantas Polda Aceh Isi Program Halo Kamtibmas Terkait Perkembangan Penegakan Hukum ETLE

Tni-Polri

Pejabat BPK RI Perwakilan Aceh Audiensi Dan Silaturahmi Dengan Kapolda Aceh

Tni-Polri

Ditlantas Polda Aceh Komit Turunkan Angka Kecelakaan

Tni-Polri

Polda Aceh Imbau Masyarakat Segera Melapor Jika Mengalami Intimidasi dari Preman Berkedok Ormas

Tni-Polri

1.408 Personel Polda Aceh Siap Diserpas untuk Amankan TPS

Tni-Polri

Dalam Lima Hari, Polresta Banda Aceh dan Avsec Gagalkan Penyelundupan 5 Kg Sabu di Bandara SIM