Home / Tni-Polri

Selasa, 5 Desember 2023 - 15:49 WIB

Personel Satgas OMB Siap Amankan Kegiatan Kampanye Cawapres di Aceh

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Banda Aceh — Personel Satgas Operasi Mantap Brata (OMB) 2023—2024 mengamankan kegiatan kampanye cawapres nomor urut satu yang berlangsung di beberapa tempat di Aceh.

Kastgas Humas OMB Kombes Joko Krisdiyanto menyampaikan, pihaknya siap mengamankan setiap pasangan calon (paslon) baik presiden maupun wakil presiden pada Pemilu 2024 yang melaksanakan kampanyenya di Aceh.

Baca Juga :  Satgas OMB Seulawah 2023-2024 Gelar Apel Rutin

“Pada dasarnya kita siap mengamankan setiap pasangan capres dan cawapres yang akan melaksanakan kampanye di Aceh,” kata Joko, dalam rilisnya, Selasa, 5 Desember 2023.

Terkait kampanye cawapres nomor urut satu, Joko mengatakan, pihaknya telah menurunkan sejumlah personel untuk mengamankan lokasi dan jalannya kampanye baik di Ponpes Darul Ihsan Abu Krueng Kale, Aceh Besar, maupun di Makam Syiah Kuala, Kota Banda.

Baca Juga :  Kapolda Aceh bersama Forkopimda Hadiri Deklarasi Kampanye Pemilu Damai 2024

Ia berharap, seluruh kegiatan kampanye setiap capres dan cawapres Pemilu 2024 yang dilaksanakan di Aceh bisa berlangsung aman, tertib, dan damai, sehingga penyelenggaraan Pemilu di Aceh, umumnya di Indonesia bisa sukses.

Share :

Baca Juga

Daerah

Alhamdulillah Kodim 0103/Aut Salurkan Bantuan Tunai ke 15000 Orang Pedagang Kaki Lima Warung dan Nelayan

Tni-Polri

Kapolda Aceh dan Wakapolda Hadiri Acara Pisah Sambut PJU dan Kapolres yang Baru Sertijab

Tni-Polri

Kapolres Sabang Tinjau Lokasi Banjir dan Longsor

Tni-Polri

Dua Pengedar Sabu di Abdya Ditangkap Polisi

Tni-Polri

Kurun Waktu 3 Jam, Unit Reskrim Polsek Darussalam Tangkap Pelaku Curanmor Milik Majikan

Tni-Polri

Polisi Tangkap Mucikari dan PSK di Hotel Ternama di Banda Aceh

Tni-Polri

Pangdam IM pimpin Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila di lapangan Blang Padang Kota Banda Aceh.

Tni-Polri

Kelanjutan Proses Perehapan Hari Pertama Masjid Baiturrahim Bantuan Pangdam IM dan Paguyuban DBK