Home / Tni-Polri

Minggu, 19 Mei 2024 - 18:23 WIB

Uji CAT Akademik Untuk Calon Taruna Akpol Di Polda Aceh Hari Ini

REDAKSI - Penulis Berita

Banda Aceh – Uji  CAT akademik untuk calon Taruna dan Taruni Akademi Kepolisian (Akpol) yang digelar Biro SDM Polda Aceh hari ini, Minggu (19/5/2024). ada 2 ujian, kata Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol. Joko Krisdiyanto, S. I. K, dalam siaran persnya.

Baca Juga :  Ratusan Atlit Karate Rebut Trofi Kapolresta Banda Aceh

“Uji CAT akademik untuk calon Taruna dan Taruni Akpol yang digelar Polda Aceh hari ini, ada 2 ujian, masing-masing mata pelajaran Bahasa Indonesia dan Pengetahuan Umum, ” sebut Kabid Humas.

Baca Juga :  Pangeran Norman: Penanganan Polisi Sudah Sesuai SOP, Kritik Sembarangan tidak Pantas

Hari ini, uji CAT akademik  penerimaan terpadu Taruna dan Taruni Akpol Tahun Anggaran 2024, merupakan pelaksanaan di hari kedua dan  masih berlangsung di salah satu ruang Fakultas MIPA, Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh, jelas Kabid Humas lagi.

Baca Juga :  Antisipasi Premanisme, Tim URC Polres Lhokseumawe Patroli Dialogis di Tempat Publik

Uji CAT Akademik tersebut berlangsung dengan lancar dan diawasi langsung Panitia Panda Polda Aceh dan para pengawas internal maupun eksternal lainnya, tutup Kabid Humas.

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Kalemdiklat Polri Buka FGD Qanun Nomor 9 Tahun 2008 di Aceh

Tni-Polri

Kapolres Pijay Turut Musnahkan Barang Bukti Narkoba di Kejari Pijay

Tni-Polri

Sub Satker dan Polsek Jajaran Rebut Piala Kapolresta Banda Aceh Cup dalam Turnamen Futsal dan Badminton

Tni-Polri

Pangdam IM Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya Berkunjung ke Polda Aceh

Tni-Polri

Kapolda dan Wakapolda Aceh dan Jalani Rikkes Berkala

Tni-Polri

Menuju Transformasi Polri, Satlantas Polres Karawang Gemarkan Patroli Simpatik Presisi

Daerah

Masyarakat Pengguna Jalan Terima Takjil dari Kodim 0119/BM

Tni-Polri

Propam Polda Aceh dan Polisi Militer TNI Gelar Patroli Gabungan