Home / Daerah

Kamis, 13 Juni 2024 - 21:02 WIB

Nuzulul Azmi Mahasiswa Pertama Di UIN Ar-Raniry Lulus Tanpa Skripsi

REDAKSI - Penulis Berita

BANDA ACEH – Nuzulul Azmi mahasiswa dari Program Studi Bimbingan dan Konseling Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Ar-Raniry Banda Aceh yang mengikuti Sidang Munaqasyah tanpa skripsi pada Rabu, 12 Juni 2024.

Putra kelahiran Kota Juang Bireun ini merupakan anak dari Bapak Zulkarnaini dan Ibu Nafsiah, Nuzul merupakan mahasiswa yang paling aktif dalam berbagai organisasi baik internal maupun eksternal, dan Ia juga pernah menjabat sebagai Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Ar-Raniry, Periode 2021-2022

Baca Juga :  MPU Aceh Barat Kegiatan PKU Angkatan ke - 10

Pada organisasi eksternal Nuzul pernah menjabat sebagai Sekretaris Umum Ikatan Pelajar Muhammadiyah Kota Lhokseumawe pada masa Rizki Maulizar Jadi Ketua Umum Periode 2019 – 2022.

Kita ketahui kini Nuzulul menjabat sebagai Koordinator Wilayah Satu Pengurus Pusat Ikatan Mahasiswa Bimbingan Konseling Indonesia (IMABKIN) Periode 2022-2024.

Baca Juga :  Syech Fadhil Bakal Turunkan Tim Tahsin Alquran ke Sekolah di Aceh

Nuzulul menyampaikan kepada awak Wartawan Ia sangat bersyukur akan kemudahan yang diberikan oleh Allah SWT kepadanya dalam menyelesaikan studi di Prodi Bimbingan dan Konseling UIN Ar-Raniry.

“Alhamdulillah atas restu dari kedua orang tua, saya sangat senang dan syukur kepada Allah SWT karena sudah diberikan kemudahan dan kelancaran dalam menyelesaikan studi di Prodi BK ini.” Ucap Nuzul

Baca Juga :  Dalam Dua Hari, Sat Resnarkoba Polres Abdya Ringkus Lima Diduga Pelaku Penyalahgunaan Narkotika

Keberhasilaan Nuzul dalam menyelesaikan studinya tidak terlepas dari peran Ketua Prodi Ibu Muslima, M.Ed dan Ibu Wanty Khaira. S.Ag., M.Ed selaku dosen pembimbing yang sangat luar biasa, dengan ilmu dan bimbingan mereka akhirnya nuzul dapat menyelesaikan studinya.

Share :

Baca Juga

Daerah

Aceh Masih dalam Kategori Miskin, Ketua PSI Aceh: Desak Pj Gubernur Bentuk Lembaga Permodalan Pemuda

Daerah

Nahas, Seorang Anggota TNI di Deli Serdang Tewas Kecelakaan Dilindas Truk

Daerah

Jalankan Nawacita, Pemerintah Tingkatkan Pembangunan Desa

Daerah

Minta Tambah Pasukan ke Aceh, Tiyong Dinilai Jadi Provokator

Daerah

Dandim 0108/Agara Tinjau Lokasi Banjir

Daerah

Iptu Aiyub SE Kasat Lantas Polres Bener Meriah; Jalan Bireuen-Takengon di Tutup Sementara Waktu

Daerah

Polda Jawa Timur Musnahkan Barang Bukti Narkoba dan Miras

Daerah

Bantu Petani Pidie, Golkar Aceh Salurkan 58 Ton Pupuk Gratis