Home / Daerah

Jumat, 5 Juli 2024 - 08:43 WIB

Bersihkan Saluran Perairan Sawah, Babinsa Turun Tangan Bantu Petani

REDAKSI - Penulis Berita

Bireuen, – Babinsa Koramil 05/Juli Kodim 0111/Bireuen Serka Eka Riswandi membantu petani membersihkan saluran perairan sawah yang sekiranya bisa tersubat apabila hujan turun deras dan menghambat perairan sawah di Desa Juli Mns. Tambo Kecamatan Juli Kabupaten Bireuen. Jumat (05/07/24).

Terlihat Babinsa Koramil 05/Juli Kodim 0111/Bireuen Serka Eka Riswandi bersama salah satu petani membersihkan saluran perairan sawah yang kurang lancar akibat banyaknya ditumbuhi tumbuhan liar maupun sampah.

Baca Juga :  Sebanyak 23 Rumah Warga Mamuju Rusak Diterjang Angin Kencang

Kegiatan ini merupakan salah satu upaya Babinsa untuk menyukseskan pertanian dan mengoptimalkan sistem irigasi secara lancar, maka harus dilakukan pembersihan saluram air, supaya tidak tersumbat yang dapat menyebabkan saluran air macet bahkan terhambat.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 09 / Makmur Bantu Warga Yang Alami Musibah

“Untuk meningkatkan kesejahteraan para petani, saluran perairan sawah yang merupakan penyedia bahan baku air untuk mendukung kebutuhan sarana air tentunya harus dijaga bersama-sama, sehingga sektor pertanian dapat mengolah lahan dengan lancar, dan nantinya akan mendapatkan hasil panen yang bagus” ucap Serka Eka Riswandi.

Baca Juga :  Pangkostrad Resmikan Satuan Baru Jajaran Kostrad di Banten

Sementara itu, dalam hal ini masyarakat petani mengucapkan terima kasih atas upaya yang dilakukan Babinsa, tentunya hal ini merupakan kegiatan yang sangat baik, kedepannya kami para masyarakat petani sangat berharap agar kegiatan seperti ini dapat berlanjut di kemudian harinya sehingga dapat mempererat hubungan antara TNI dengan Warga.[]

Editor: Dima

Share :

Baca Juga

Daerah

Babinsa Posramil Peusangan Selatan Melaksanakan Anjangsana Dengan Pedagang

Daerah

Kunjungi Aceh Tengah, Wapres Serahkan Bansos untuk Masyarakat

Daerah

Pj. Bupati Simeulue, Lakukan Apel Mendadak di RSUD

Daerah

Waspadai Cuaca Ekstrim di Bali

Daerah

Syuhada Wisastra Resmi Dilantik sebagai Ketua DPD IWO Indonesia Kabupaten Karawang

Daerah

Babinsa Posramil Peusangan Selatan Dampingi Kelompok Tani Mengecek Mesin Pompa Air Untuk Pengairan Sawah

Daerah

Kanwil Kemenkumham Kalbar Raih Prestasi Gemilang di Bidang Kekayaan Intelektual

Daerah

Personel Satlantas Porles Kapuas Bantu Evakuasi Truk Kontainer Amblas