Home / Daerah

Selasa, 6 Agustus 2024 - 12:08 WIB

Serda Dwi Priadi Babinsa Koramil 01/Bireuen Ajarkan Materi Baris-Berbaris Kepada Murid SDN 13 Bireuen

REDAKSI - Penulis Berita

Bireuen – Babinsa Koramil 01/Bireuen melaksanakan Wanwil Serda Dwi Priadi dalam rangka memberikan materi baris berbaris kepada Murid murid SDN 13 Bireuen bertempat di lapangan bola desa Meunasah Reulet Kecamatan Kota Juang Kabupaten Bireuen. Selasa (06/08/2024).

Latihan PBB ini merupakan salah satu kegiatan yang rutin dilakukan oleh para Babinsa di tiap tiap sekolahan baik tingkan SD,SMP, SMA Maupun di pesantren pesantren di wilayah binaan Koramil 01/Bireuen.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 04/Peudada Peduli Kesehatan Para Lansia Di Daerah Binaan

“Dengan adanya latihan PBB ini diharapkan tertanam jiwa kedisiplinan pada siswa-siswi SD sejak dini, karena merupakan kunci keberhasilan dalam meraih cita-cita yang didambakan, salah satunya dalam bentuk disiplin waktu dan disiplin belajar,” ungkap Serda Dwi Priadi.

Adapun pelaksanaan latihan PBB dasar, seperti gerakan di tempat, sikap sempurna yang benar, sikap istirahat di tempat, sikap berjalan dan penghormatan di tempat.

Baca Juga :  Bentuk Disiplin Sejak Dini, Babinsa Koramil 03/Jeunib Latih Siswa SMP 1 Jeunieb Peraturan Baris Berbaris

Keterlibatan TNI dalam melatih materi PBB bertujuan untuk memberikan motifasi kepada siswa agar lebih giat dalam berlatih, dan juga sebagai bekal dalam menuntut ilmu serta menanamkan jiwa nasionalisme kepada anak sejak dini,” ujarnya.

Menurutnya, kehadiran TNI di sekolah juga bukan hanya sekedar sebagai pelatih namun juga sebagai teman bagi anak-anak, untuk terjalinnya komunikasi dan kemanunggalan TNI dan rakyat di semua lapisan.

Editor: Dima

Share :

Baca Juga

Daerah

Serka Iskandar Babinsa Koramil Pandrah Turun Langsung Membantu Petani

Daerah

Kapten Chb I Gede Resmanto Hadiri Persembahyangan di Pura Dalem Prajapati Tabanan

Daerah

Seribuan Rider Ramaikan Event SAPA 2022 Polda Aceh

Daerah

Pemerintah Jamin Pasokan Minyak Goreng Aman

Daerah

Terima Audiensi DPW LPPKI DKI Jakarta, Dewan Pengawas Beri Saran dan Masukan

Daerah

Kunjungan Kerja Panglima Kostrad Ke Yonif Para Raider 503 Kostrad

Daerah

Cegah Hama Padi, Babinsa Koramil 02/Samalanga Bantu Petani

Daerah

Dandim 0111/Bireuen Berikan Jam Komandan Kepada Seluruh Anggota