Home / Daerah

Sabtu, 16 November 2024 - 12:51 WIB

Babinsa Posramil Jeumpa Bersama Warga Binaan Laksanakan Gotong Royong

REDAKSI - Penulis Berita

Bireuen, – Sertu Hendy Satriawan Babinsa Posramil Jeumpa Kodim 0111/Bireuen bersama warga di desa binaan melaksanakan kegiatan gotong royong membersihkan area sekitar Meunasah bertempat di Desa Seulembah Kecamatan Jeumpa Kabupaten Bireuen. Sabtu (16/11/2024).

Gotong royong merupakan wujud kepedulian masyarakat sekaligus memotivasi Kerja Bhakti pembersihan dengan sasaran, tumbuhan dan rumput liar yang telah memanjang di seputan area menasah serta sampah yang bertebaran.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 09/Makmur Bantu Masyarakat Desa Alue Dua Bajak Sawah

Kegiatan gotong royong ini juga untuk memupuk kebersamaan antar Warga bersama Babinsa, dimana kebersamaan juga merupakan hal yang sangat penting dalam kehidupan kita bermasyarakat.

Baca Juga :  Pengadilan Tinggi Perberat  Hukuman Keuchik Krung Seumayam Nagan Raya

Disela sela kegiatan, Sertu Hendy Satriawan menyampaikan apresiasi kepada Masyarakat yang masih meresapi dan menghargai budaya gotong royong di era yang lebih cenderung individualis, kurang peduli terhadap lingkungan saat ini.” Melalui gotong royong kita tumbuh kembangkan rasa kebersamaan, meningkatkan silaturahmi sesama warga dan saling peduli di antara Masyarakat.”

Baca Juga :  17 Rumah Warga Kabupaten Simalungun Rusak Berat Akibat Diterjang Angin Puting Beliung

Pelaksanaan gotong royong tersebut merupakan salah satu momentum atau wahana untuk mewujudkan kerukunan bermasyarakat di dalam kehidupan sehari-hari, serta mendorong program dari Pemerintah khususnya Desa Seulembah Kecamatan Jeumpa. Tutupnya.*

Share :

Baca Juga

Daerah

Pengurus BUMG : Tidak Menerima Tudingan Saudara Nurdin Ms Tuha 4 Gampong Kupula

Daerah

Anggota DPRA, Irfansyah, Desak kasus pengeroyokan WNI di Malaysia

Daerah

Personil Ops Keselamatan Kapuas 2023 Polres Ketapang Ingatkan Pentingnya Keselamatan Di Jalan Raya

Daerah

Sebanyak 2.125 Jiwa Terdampak Banjir di Kabupaten Pohuwato, Provinsi Gorontalo

Daerah

Presiden Cek Harga Kebutuhan Pokok di Pasar Beran Ngawi JawaTimur

Daerah

Pastikan Berfungsi Dengan Baik, Babinsa Posramil Peusangan Selatan Dampingi PPL Dan Ketua Kelompok Tani Cek Mesin Pompa Air

Daerah

110 Mahasiswa UIN Ar- Raniry dibekali Teknik Konservasi Naskah

Advertorial

Kisah Anak Penjual Tahu Keliling Asal Jombang Lulus Seleksi Akpol