Home / Daerah

Rabu, 25 Januari 2023 - 11:36 WIB

Hut Provinsi Kalbar ke 66, Kapolresta Pontianak Bersama Bhayangkari Turut Berpartisipasi dalam Aksi Donor Darah Serentak

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Pontianak – Dalam rangka Hari jadi Provinsi Kalimantan Barat yang ke 66 tahun 2023, menyelenggarakan kegiatan Aksi Donor Darah Serentak seluruh Kabupaten Kota Sekalimantan Barat.

Untuk memberikan dukungan dalam Kegiatan ini, Kapolresta Pontianak Polda Kalbar, Kombes Pol Adhe Hariadi S.I.K, MH bersama Ketua Bhayangkari Cabang Kota Pontianak, Ny. Indie Adhe dan sejumlah anggota Polresta Pontianak dan Bhayangkari turut berpartisipasi untuk mendonorkan darahnya.

Baca Juga :  Polisi Bersama Warga Desa Haurkuning Bersihkan Material Longsor

Usai mendonorkan darahnya Kapolresta Pontianak mengatakan,” Donor darah itu selain untuk menjaga kesehatan, donor darah juga sebagai sarana kita untuk bersedekah darah bagi masyarakat yang sangat membutuhkan darah dalam upaya memulihkan kesehatannya”.Ucap Adhe.

Baca Juga :  Marak Cikibul, Personel Polres Kuningan Sambangi Pedagang dan Himbau Warga untuk Tidak Jajan Sembarangan

Kegiatan yang dilaksanakan di PMI (Palang Merah Indonesia) Kota Pontianak jl. Ahmad Yani pada Rabu (25/1/2023) pagi ini dibuka oleh Ketua Tim Penggerak PKK Kota Pontianak Ny. Dr. Dra. Hj. Yanieta Arbiastutie Apt.MM.Msc dan diikuti oleh Walikota Pontianak, Ir. H. Edi Rusdi Kamtono, MT., MM., Kasdim 1207 Pontianak, masyarakat, organisasi kewanitaan dan beberapa pejabat dilingkungan pemerintah Kota Pontianak.[Atin]

Baca Juga :  Polisi Bersama Warga Desa Haurkuning Bersihkan Material Longsor

Editor: DIMA-ATIN

Share :

Baca Juga

Daerah

Tanah Longsor Natuna Telan 10 Korban Jiwa

Daerah

Om Bus Sambangi Dayah Dan Ribuan Satri, Abiya Anwar : Pilih Pemimpin Yang Di Tunjuk Ulama

Daerah

Tingkatkan Ilmu Agama, Gampong Padang Hilir Laksanakan Pengajian Rutin Mingguan

Daerah

YARA Langsa Desak Kejati Aceh Periksan Kadis Kelautan Langsa, Dana Insentif Rp10,8 M Diduga Ada Kegiatan Yang Fiktif: Kadis Semuanya Sudah Melalui Prosedur

Daerah

Lapas IDI Rayeuk Sosialisasi Penyebarluasan Informasi Layanan Bantuan Hukum Gratis Di Lapas Kelas II B Idi

Daerah

Kesiapan Pengamanan Nataru, Polres Ketapang Bersama Forkopimda Gelar Rakor Linsek

Daerah

Sosok Azhari Tepat Jadi Pj Bupati Nagan Raya, Ini kata Elemen Sipil dan Aktifis

Daerah

Pegawai BPKA Bedah Rumah Warga Miskin di Bireuen