Home / Daerah

Senin, 8 Mei 2023 - 11:51 WIB

Panglima TNI Dampingi Presiden RI Cek Kesiapan Pasukan Pengamanan KTT ASEAN di Labuan Bajo

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Jakarta – Dalam rangka mengecek kesiapan pasukan pengamanan dan menjamin keselamatan para kepala negara/pemerintahan negara dengan status Very Very Important Person (VVIP) kegiatan KTT ke-42 ASEAN serta tetap menjaga tegaknya kehormatan bangsa Indonesia, Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono mendampingi Presiden RI Joko Widodo menyaksikan gladi simulasi rangkaian delegasi peserta KTT ASEAN di Hotel Meruorah, Labuan Bajo, NTT, Senin (8/5/23).

Baca Juga :  Rutan Kelas II B Sanggau Deklarasi Zero Halinar

Gladi simulasi rangkaian delegasi peserta KTT ASEAN oleh satuan tugas yang tergabung dalam Komando Gabungan Terpadu Pengamanan (Kogabpadpam) VVIP tersebut dalam rangka mengecek kesiapan untuk memaksimalkan kekuatan bersama serta kelancaran seluruh rangkaian pengamanan dan mereduksi potensi ancaman semaksimal mungkin selama KTT ke-42 ASEAN di Labuan Bajo, NTT digelar.

Baca Juga :  Kapolres Subang Beri Penghargaan Personel Berdedikasi dan Berkinerja Baik Dalam Pelaksanaan Operasi Ketupat Lodaya

Dalam pengamanan VVIP, TNI tidak bekerja sendiri, melainkan bersinergi dengan beberapa lembaga/stakeholder yang terkait, seperti Kepolisian RI, Kemenkominfo RI, Kemenlu RI, BNPB dan yang lainnya serta selalu mengedepankan sikap humanis tapi tetap waspada dan melakukan tindakan tegas serta terukur bila terjadi hal-hal yang berpotensi mengganggu kelancaran jalannya KTT. [FERY]

Baca Juga :  PT PIM Perbaiki Kualitas Tanah Petani Di Aceh Utara dan Bireuen dengan Program D'Komposer

Editor: DIMA-ATIN

Share :

Baca Juga

Daerah

Kapolda Jabar Hadiri Upacara Hari Jadi Provinsi Jawa Barat Ke-79 Tahun 2024

Daerah

Personil Polsek Tumbang Titi Polres Ketapang Bantu Warga Menyeberang

Daerah

Babinsa Koramil 02/Samalanga Laksanakan Komsos Dengan Petugas Kesehatan Sosialisasi Masyarakat

Daerah

Alhamdulillah Kodim 0103/Aut Salurkan Bantuan Tunai ke 15000 Orang Pedagang Kaki Lima Warung dan Nelayan

Daerah

Alhudri Sasar Sekolah Terpencil Wilayah Utara-Timur Aceh

Daerah

Bersama Masyarakat,Babinsa Koramil Peudada Gotong Royong

Daerah

Sebanyak 6 Kontrakan Di Ciawi Hangus Terbakar, Polisi Bantu Pemadaman

Daerah

DSI Aceh Gelar Seminar Pra Nikah dan Hukum Keluarga