Home / Tni-Polri

Kamis, 13 Juli 2023 - 14:16 WIB

Karo Ops Polda Aceh : Dukung Kami Sebagai Pejabat Baru

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Banda Aceh – Karo Ops Polda Aceh yang baru dilantik Kapolda Aceh Irjen Pol. Ahmad Haydar, S. H., M. M, pada Rabu (12/7/2023) kemarin, Kombes Pol. Heri Heriyandi, S. I. K, meminta personel jajaran Polda Aceh untuk mendukungnya sebagai pejabat baru di Polda Aceh termasuk sejumlah pejabat baru Polda Aceh lainnya yang baru dilantik.

Baca Juga :  Team Sus Ditnarkoba Polda Aceh Gagalkan Penyeludupan Narkoba Jaringan Internasional

Hal itu disampaikannya ketika memimpin apel pagi di halaman Mapolda Aceh, Kamis (13/7/2023).

‘ Dukung kami sebagai pejabat baru di Polda Aceh dalam melaksanakan tugas, ” pinta Karo Ops dalam apel pagi tersebut.

Karo Ops Polda Aceh selanjutnya menyampaikan sejumlah arahan lain diantaranya terkait pelaksanaan Pemilu 2024 dan sejumlah informasi lainnya.

Baca Juga :  Personel Polda Aceh Bersihkan Sampah di TPI Lampulo

Dalam kesempatan apel pagi tersebut, Karo Ops Polda Aceh dan sejumlah pejabat utama Polda Aceh yang baru dilantik, masing-masing Dirbinmas Polda Aceh Kombes Pol. Drs. Sugeng Hadi Sutrisno dan Kabidkeu Polda Aceh Kombes Pol. Doly Heriyadi, S. I. K., M. Si, juga memperkenalkan dirinya kepada peserta apel.

Baca Juga :  Penyidik dan JPU Gelar FGD untuk Samakan Persepsi Terkait Kasus Korupsi Beasiswa

Apel pagi tersebut dihadiri Wakapolda Aceh Brigjen Pol. Drs. Syamsul Bahri, M. M, Irwasda Polda Aceh Kombes Pol. Muhamad Setyobudi Dwiputro, S. I. K, para PJU, Pamen, Pama, Bintara dan PNS Polda Aceh.

Share :

Baca Juga

Nasional

Bharada E Akhirnya Bicara, Ceritakan Kronologi di Rumdin Irjen Sambo?

Daerah

Dandim 0108/Agara Ikuti Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Seulawah

Tni-Polri

Tradisi Mandi Kembang di Polresta Banda Aceh saat 63 Personelnya Naik Pangkat

Tni-Polri

Pangdam IM Pimpin Sertijab Dan Acara Tradisi Pejabat Kodam IM

Daerah

LSM Garang Nilai Polres Aceh Tamiang Sukses Ciptakan Pilkada Damai 2024

Tni-Polri

Dirreskrimum dan Dirbinmas Polda Aceh Hadiri Rapat Anev Satgas TPPO

Aceh Besar

Pangdam IM Sambut Panglima TNI dan Wakasad di Bandara SIM Aceh Besar

Tni-Polri

Satgas Yonif 112/DJ, Kodam IM berikan Layanan Kesehatan untuk Warga di Puncak Jaya