Home / Tni-Polri

Senin, 6 November 2023 - 18:32 WIB

Wakapolda Aceh Hadiri Pelaksanaan Latihan Olah Strategi OMB Seulawah

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Banda Aceh — Wakapolda Aceh Brigjen Armia Fahmi menghadiri pelaksanaan pelatihan olah strategi Operasi Mantap Brata (OMB) Seulawah 2023-2024 secara virtual di ruang Command Center Polda Aceh, Senin, 6 November 2023.

“Hari ini Mabes Polri melaksanakan latihan olah strategi OMB. Di Polda Aceh dihadiri Wakapolda Aceh,” kata Kasatgas Humas OMB Seulawah Kombes Joko Krisdiyanto, dalam rilisnya, Senin, 6 November 2023.

Baca Juga :  Wakapolda Aceh Hadiri Gala Dinner PKA Ke-8

Joko menjelaskan, pelatihan ini dilakukan guna memantapkan kemampuan semua level, dari level strategi, manajerial dan level taktikal. Untuk level strategi itu adalah pimpinan, level manajerial kalau di tingkat pusat ada Kasatgas, dan taktikal adalah Kasubsatgas dan pelaksana.

Baca Juga :  Pesawat Ketiga Berisikan Bantuan Kemanusiaan Bagi Warga Palestina Diberangkatkan

“Pelatihan ini untuk melatih agar semua mengakomodir, mengkolaborasi latihan dari level strategi, manajerial dan taktikal” ujarnya.

Perbedaan pelaksanaan OMB pada tahun ini dengan lima tahun lalu, yakni pada latihan olah strategi yang mengkolaborasikan semua level, sehingga bisa meningkatkan kemampuan semua level yang nantinya bisa mengoptimalkan pelaksanaan OMB Seulawah.

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Polisi Sita Uang Senilai Rp270 Juta Terkait Kasus Ambruknya RS Regional Aceh Tengah

News

Peringatan Hut Ke 76 TNI Di Kodam IM, Kapolda Aceh Kirim Kue

Tni-Polri

Pangdam IM  menerima Audiensi dari Ketua Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Kota Medan

Daerah

Jatanras Polda Riau Bekuk Pembakaran Mobil Lapas, Aksi Dikendalikan Napi Narkoba

Tni-Polri

Kapolda Aceh bersama Forkopimda Hadiri Deklarasi Kampanye Pemilu Damai 2024

Tni-Polri

Kapolda Bali Pimpin Langsung Upacara Kenaikan Pangkat 980 Personel Dan Pns di Polda

Tni-Polri

Satlantas Polres Pijay Atur Lalulintas di Lokasi Banjir

Tni-Polri

Rabithah Alawiyah Apresiasi Gerak Cepat Polri Tangkap Pembuat Web dan Sertifikat Palsu