Home / Daerah

Kamis, 1 Agustus 2024 - 19:34 WIB

Polisi Resmikan Rumah Program Bantuan Rumah Tidak Layak Huni

REDAKSI - Penulis Berita

Cirebon, – Kapolresta Cirebon, Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H, meresmikan rumah bantuan renovasi Rumah Tidak Layak Huni kepada warga di Desa Lurah, Kecamatan Plumbon, Kabupaten Cirebon, Kamis (1/8/24).

Kegiatan tersebut diikuti Kabag Ops, Kabag Ren, Kasat Binmas, dan Kasiwas Polresta Cirebon, Kapolsek Depok, Danramil Plumbon, Camat Plumbon, Kuwu Lurah, perwakilan BJB Sumber, dan lainnya.

Baca Juga :  Banjir Melanda Dua Kabupaten di Provinsi Aceh

“Kami merenovasi rutilahu ini menjadi layak huni. Dalam pelaksanaan program kegiatan ini juga kami dari Polresta Cirebon didukung oleh BJB Sumber dan bekerja sama dengan pemerintah desa setempat,” ujar Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H.

Baca Juga :  Menteri LHK Apresiasi Keterlibatan Insan Pers dalam Program Rehabilitasi Mangrove

Ia mengatakan, kegiatan tersebut merupakan wujud nyata kepedulian Polresta Cirebon dan BJB untuk membantu masyarakat dalam rangka menekan jumlah rutilahu di wilayah Kabupaten Cirebon.

Baca Juga :  Kabid Humas Polda Jabar : Polisi Ungkap Kasus Tindak Pidana Narkotika Jenis Sabu

“Kami memastikan siap membantu pemerintah daerah dalam menyukseskan program pembangunan di Kabupaten Cirebon. Termasuk penanganan masalah rutilahu untuk diperbaiki menjadi lebih layak huni,” kata Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H. []

Editor: Dedi

Share :

Baca Juga

Daerah

Banjir Poso Surut, Warga di Himbau Waspada Potensi Banjir Susulan

Daerah

Harmonisasi Rapergub Kalbar Digelar di Kanwil Kemenkumham

Daerah

Meurah Budiman secara resmi menutup Rapat Koordinasi Tahun 2022, ini Pesannya

Daerah

Kunjungi Pasar Batuphat Timur, Presiden Sapa Warga hingga Beri Sepeda

Daerah

Kanwil Kemenkumham Kalbar Dorong Potensi Para Pengrajin Kekayaan Intelektual di Kabupaten Sambas

Daerah

Ratusan Hektar Sawah Di Nagan Raya Alami Kekeringan, Nurchalis Minta Pemerintah Beri Solusi!

Daerah

Antisipasi Penyebaran PMK di Aceh Barat, Polres Abar Bersama Stekholder Gencar Laksanakan Vaksinasi Pada Ternak Warga

Daerah

Jakarta Jadi Tuan Rumah Pertemuan Ibu Kota se-ASEAN 2023