Home / Daerah

Jumat, 1 Juli 2022 - 15:50 WIB

Pembinaan Kepribadian Melalui Pengajian Rutin Malam Jumat di Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Tangerang

REDAKSI - Penulis Berita

Tangerang – Pembinaan Kepribadian melalui “Pengajian Rutin Malam Jumat” di Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Tangerang menjadi suatu program pembinaan bagi para Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) untuk meneguhkan perubahan pribadi yang lebih baik.

Dengan tetap mematuhi protokol kesehatan, kegiatan pengajian bagi Warga Binaan Lapas Kelas I Tangerang berjalan penuh kekhidmatan kamis malam jumat (01/07/2022).kemarin

Baca Juga :  Peringati Maulid, Rumoh Tahfidz Dar El Ilmi Abdya Gelar Perlombaan Diantaranya Tahfidz Quran Juz 29 dan 30

Kegiatan tersebut didampingi langsung oleh Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Tangerang Asep Sutandar, A.Md.I.P., S.Sos., M.Si., Pejabat Struktural, dan Perwakilan pegawai Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Tangerang. kegiatan ini diselenggarakan rutin dan dilalakukan bergiliran di setiap “Blok Hunian” Pada malam hari ini kegiatan di selenggarakan di “Blok G”.

Baca Juga :  Almuniza Temui Konsul Jenderal Malaysia dan Kadisbudpar Sumut di Medan, Ini Hasilnya

“Kegiatan positif seperti ini harus tetap hidup dan di di giatkan di lapas kita (Lapas Kelas I Tangerang) karena dengan adanya kegiatan ini komunikasi antara pegawai dan WBP akan selalu terjalin, sehingga akan meminimalisir gangguan ketertiban dan keamanan” ucap Asep Sutandar.(one*)

Share :

Baca Juga

Daerah

Dishub Kota Banda Aceh Tertibkan Jukir Liar

Daerah

Senator Abdullah Putéh Kunjungi Mahasiswa Aceh Timur di Asrama, untuk Bersilaturami

Daerah

Nauli SSTP MAP, Tak Sugan Memberi Ilmu, Serta Humoris

Daerah

Diskop UKM Aceh Bersama Anggota DPRA Ihsanuddin Gelar Bimtek Wirausaha dan Menjahit di Meureudu

Daerah

Polisi Bersama Tim Rescue Evakuasi Semburan Api Dari Sumur Di Rest Area KM 86 B

Daerah

Babinsa Posramil Peulimbang Dampingi Kasi Pembangunan Desa Tinjau Pembangunan Rumah Layak Huni

Daerah

Turun Ke Pasar, Babinsa Koramil 06/Peusangan Himbau Para Pedagang Untuk Jaga Kebersihan Pasar

Daerah

Kunjungi Kalbar, Karo Hukerma Selesaikan Permasalahan Aset Tanah BMN