Home / Daerah / News

Minggu, 24 Juli 2022 - 18:29 WIB

Laka Lantas di Jalan Blang Bintang – Ie Suum, Pengendara Motor Meninggal Dilokasi

REDAKSI - Penulis Berita

BANDA ACEH – Telah terjadi kecelakaan antara mobil Pick Up Toyota Hilux bertabrakan dengan sepeda motor Yamaha Mio di jalan Blang Bintang – Ie Suum Gampong Data Makmur kecamatan Blang Bintang Aceh Besar pada Minggu (24/07/2022) sekitar pukul 08.45 pagi.

Kapolresta Banda Aceh melalui Kasat Lantas Kompol Radhika Angga Rista kepada wartawan mengatakan bahwa insiden terjadi akibat Mobil Toyota Hilux hilang kendali diakibatkankan jalanan yang licin yang menabrak sepeda motor Mio.

“Sepeda motor yang datang dari arah Bukit Radar melaju dengan kecepatan sedang dan setiba di lokasi dikarenakan kondisi jalan yang sempit, licin dan berlolang mengakibatkan mobil hilang kendali, lalu supir membanting stir ke kanan dan menabrak sepeda motor, sehingga pengemudi meninggal dunia di lokasi kejadian” ucap Kompol Radika.

Pantauan wartawan di lokasi seusai kejadian, lokasi sudah diamankan oleh personel Polsek Blang Bintang daan ini kecelakaan sudah ditangani oleh Sat Lantas Polresta Banda Aceh.

“Pengendara sepeda motor yang meninggal dunia di lokasi kejadian saat ini di evakuasi ke kamar jenazah Rumah Sakit Zainal Abidin, akibat insiden tersebut kerugian materil ditaksir 30 juta Rupiah” tutup Kasat Lantas. [Redaksi/BNA]

Share :

Baca Juga

Daerah

Gelar Rapat Internal Persoalan PT CA, DPRK Abdya Tetap Pegang Putusan MA yang Sudah Inkracht

Daerah

Melalui Bhabinkamtibmas, Polres Kapuas Hulu  Himbau Masyarakat Agar Tidak Melakukan Aktifitas PETI

Daerah

Tingkatkan Silaturahmi, Babinsa Posramil Simpang Mamplam Kodim 0111/Bireuen Hadiri Pengajian

Daerah

Korban Meninggal Dunia Pasca Gempabumi Cianjur : 321 Orang

Daerah

Wujudkan Sinergitas TNI Dan Masyarakat, Babinsa Koramil 06/Peusangan Bersama Masyarakat Desa Gotong Royong Rehap Balai Desa

Daerah

Kungker Ke Rutan Kelas IIB Bener Meriah, Meurah Budiman Pastikan WBP Dapatkan Hak Layanan

Daerah

Bersama Unsur TNI-POLRI, Kodim 0111/Bireuen Laksanakan Gotong Royong Dalam Rangka Sambut Kirab Api Pon XXI

Daerah

PAC Pemuda Pancasila Lung Bata Gelar Rapat Pemilihan Pengurus Periode 2023-2026