Home / Politik

Minggu, 14 Mei 2023 - 16:47 WIB

Zulfikar Tokoh Muda Bireuen, Dari 47 Bacaleg yang Didaftarkan Partai Aceh

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Bireuen – Partai Aceh  (PA) resmi mendaftarkan bakal calon legislatif (bacaleg) 2024 ke KIP Bireuen hari ini 14 Mei 2024. PA telah mendafatarkan 47 bacaleg.

“Zulfikar Hari ini di Daftarkan sebagai Bacaleg untuk DPRK Bireuen dan saya siap untuk bekerja memenangkan Partai Aceh Wilayah Bireuen  di Pemilu legislatif pada 2024 nanti ujar Zulfikar Ke Media KSINews.id Di Kantor KIP Bireuen Minggu (14/5/23).

“InsyaAllah, dengan dukungan dan kehendak masyarakat, saya siap maju menjadi Bacaleg DPRK Bireuen dari Dapil 3 yang Meliputi Kecamatan Gandapura, Makmur dan Kutablang, melalui Partai Aceh (PA),” kata pria yang biasa disapa Malem Panyang ini.

“Dan Alhamdulillah Hari Ini saya sudah di daftarkan sebagai Bacaleg di KIP Bireuen Oleh Partai Aceh untuk Peserta Pemilu Legislatif 2024 nanti, Dan Saya Mohon Doa dan dukungan dari Masyarakat Kecamatan Gandapura, Kuta Blang Dan Makmur, mudah-mudahan niat baik ini dimudahkan”, kata mantan ketua LSM ADAB yang Juga terkenal sebagai pemerhati sosial masyarakat  Bireuen ini.[Dima]

Editor: Dima

Share :

Baca Juga

Daerah

Reses II DPRA Hendra Budian,SH Pertemuan dengan Koordinator BPP Se-Kabupaten Bener Meriah

Daerah

Sambut Pemilu 2024, Partai Golkar Abdya Lakukan Rapat Pleno Revitalisasi Pengurus

Politik

Ketua DPRK Banda Aceh Terima Penghargaan Sosok Inspiratif Peduli Pemuda

Daerah

Sejumlah Proyek Mulai Dikerjakan, Anggota DPRK Tegaskan Hal Ini

Politik

KPU Lantik 55 PNS, Dukung Pemilu dan Pemilihan Demokratis

Daerah

Jelang Pemilu 2024 Golkar Abdya Target Menang Dapat Pimpinan DPRK

Politik

Millenial Simeulue Sebut AMIN Layak Pimpin Banda Aceh, Ini Kata Aminullah Usman

Politik

Comando Independen Aceh Besar, Siap Berkompetisi Pada Pilkada 2024