Home / Tni-Polri

Sabtu, 7 Oktober 2023 - 18:10 WIB

Tiba di Polda Aceh, Penyidik Langsung Periksa Abu Laot

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Banda Aceh — Tim Opsnal Subdit Siber Ditreskrimsus Polda Aceh menangkap terduga pelaku pencemaran nama baik berinisial MI alias Abu Laot atau AL tanpa perlawanan di Cianjur, Jawa Barat, pada Jumat malam, 6 Oktober 2023.

Dirreskrimsus Polda Aceh Kombes Winardy mengatakan, MI alias AL telah diamankan dan sudah tiba di Polda Aceh untuk menjalani serangkaian pemeriksaan.

Baca Juga :  Pagelaran Wayang Kulit Lakon Bimo Krido Memeriahkan HUT Ke-78 TNI di Kodam Iskandar Muda.

“Benar, MI alias AL sudah tiba di Polda Aceh dan langsung dilakukan serangkaian pemeriksaan untuk didalami motif dan tujuannya melakukan tindak pidana,” kata Winardy, dalam rilisnya, Sabtu, 7 Oktober 2023.

Winardy membeberkan, motif MI alias AL melakukan tindak pidana karena tersinggung atas komentar pelapor, yang menyatakan bahwa yang jual obat di Jakarta itu hanya modus, padahal di dalamnya mereka menjual obat keras tramadol.

Baca Juga :  Jambret Tas Pelajar, Seorang Pria di Banda Aceh Ditangkap Polisi

“Yang bersangkutan tersinggung atas komentar pelapor. Namun, proses ini akan tetap berjalan. Penyidik juga akan melakukan gelar perkara untuk dilakukan penahanan,” pungkas Winardy.

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Perkuat Sinergitas, Kasatpolairud Polres Lhokseumawe Terima Kunjungan Komandan Pos TNI AL Krueng Geukueh

Tni-Polri

Pangdam Iskandar Muda perintahkan Karya Bhakti dalam Rangka Peringatan HUT Ke-79 TNI.

Tni-Polri

Alumni Akabri 1990 Serahkan 300 Paket Bansos dan 100 Pake di Dayah Mahyal Ulul Al-Aziziyah

Tni-Polri

Rekonstruksi Pembunuhan Kajhu, Tersangka di Perankan Oleh Polwan

Tni-Polri

Menteri Pertanian Sebut Pangdam IM adalah Pangdam Terbaik di Bidang Ketahanan Pangan

Tni-Polri

Kasdim 0101/KBA Tinjau Gerakan Pangan Murah (GPM) Di Halaman Kantor DP2KP Kota Banda Aceh

Tni-Polri

Curi Sawit Milik PTPN 1, Pria  Diamankan Polsek Cot Girek

Tni-Polri

Pangdam IM membuka Turnamen Ketangkasan Golf Semarak Kemerdekaan Wilayah Kodam Iskandar Muda tahun 2023.