Home / Daerah / Pemerintah

Rabu, 14 Agustus 2024 - 20:20 WIB

Terkait Paskibra, Pj Gubernur Aceh Minta Hargai Semua Pihak Hargai Kekhususan Aceh 

REDAKSI - Penulis Berita

Banda Aceh – Penjabat (Pj) Gubernur Aceh Bustami SE, M.Si, meminta semua pihak menghargai kekhususan Aceh sebagaimana diatur dalam Undang-undang Pemerintahan Aceh.

Baca Juga :  Selama Ramadhan, Puskesmas Darul Kamal Tetap Berikan Pelayanan 24 Jam

 

Hal itu disampaikan Bustami saat dimintai komentarnya terkait larangan bagi anggota Paskibra asal Aceh mengenakan hijab.

 

“Kita minta semua pihak menghargai kekhususan Aceh sebagaimana diatur dalam UUPA,” kata Bustami, Rabu, 14 Agustus 2024.

Baca Juga :  Prabowo Subianto : Komando Teritorial Harus Dibangun dan Diberdayakan

 

Sebelumnya, beredar informasi seluruh Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) diharuskan melepas jilbab, termasuk delegasi asal Aceh.

Baca Juga :  Wakapolres Ketapang Pimpin Apel Ops Bina Karuna Kapuas I Dan Bacakan Amanat Kapolda Kalbar

 

Aturan ini berbeda dengan tahun lalu yang mengizinkan anggota Paskibraka perempuan mengenakan hijab.

Editor: Redaksi

Share :

Baca Juga

Daerah

Ketum HAMAS : Kedunguan Bupati Aceh Selatan Semakin Akut, Cakap Tak Serupa Bikin

Nasional

Mulai 19 Januari 2022, Harga Minyak Goreng Rp14.000 per Liter

Daerah

Sumur Minyak Ilegal Alucanang Kabupaten Aceh Timur Meledak

Daerah

KANWIL KEMENKUMHAM ACEH JAJAKI POTENSI RELOKASI LAPAS BLANGKEJEREN

Daerah

Pangdam Iskandar Muda Sambut Kedatangan Wapres di Bandara SIM

Daerah

Sosialisasi dari Sahli Kapolri mengenai Pemahaman Penggunaan Media Sosial

Daerah

Rapat Koordinasi Terkait Antisipasi Pengungsi Etnis Rohingya Di Indonesia

Daerah

Pangdam IM Tinjau Waduk Krueng Keureuto, Ini Harapannya