Home / Daerah / News

Kamis, 5 Desember 2024 - 10:27 WIB

Antisipasi Terjadinya Banjir, Babinsa Koramil 02 Samalanga Bersama Masyarakat Laksanakan Gotong Royong

REDAKSI - Penulis Berita

Bireuen, – Koptu Sefania Gulo Babinsa Koramil 02/Samalanga Kodim 0111/Bireuen melaksanakan kegiatan Gotong Royong bersama masyarakat Desa Binaan membersihkan parit guna mengantisipasi terjadinya banjir bertempat di Desa Ulee Ue Kecamatan Samalanga Kabupaten Bireuen. Kamis (5/12/2024).

“Gotong royong ini dilaksanakan dalam rangka mengantisipasi dan mencegah terjadinya banjir salah satu nya dengan cara bergotong royong membersihkan parit.” Kata Koptu Sefania Gulo.

Baca Juga :  PT PIM Raih Penghargaan Pelaksana TJSL Terbaik, Peringkat ke 2  Se-Aceh 2023

Koptu Sefania Gulo menyebutkan banjir terjadi dikarnakan banyaknya tumpukan sampah dan rumput yang menyumbat aliran air di parit/selokan. Untuk itulah saat ini saya dan masyarakat Desa Ulee Ue melaksankan pembersihan parit guna untuk mengantisipasi terjadinya banjir/meluapnya air.

Baca Juga :  Salam Presisi Bersama Kombes Stefanus Satake Bayu S I K, .MSI

Antisipasi banjir yang dilakukan ini dikarenakan mengingat saat ini sudah masuk musim penghujan dengan curah hujan yang lumayan masih tinggi, sehingga untuk mencegah dan menghindari luapan air ke pemukiman warga serta juga untuk mengantisipasi adanya wabah penyakit yang dapat menjangkit warga masyarakat sekitar. Ucap Koptu Sefania Gulo.

Baca Juga :  Kedatangan PK Ahli Utama, Kalapas Banda Aceh : Kami Serius Bangun ZI

Ia juga mengatakan kegiatan gotong-royong melibatkan warga setempat bersama Babinsa dengan tujuan untuk mewujudkan hidup sehat. Selain itu, juga untuk menumbuhkan kebersamaan diantara seluruh lapisan masyarakat.**

Share :

Baca Juga

Daerah

Kakanwil Kumham Kalbar Mengukuhkan Koppeta HAM Kalbar Angkatan 1

Aceh Besar

Bupati Aceh Besar Pimpin Kunjungan Takziah ke Rumah Duka Istri Direktur RSUD Aceh Besar

Daerah

Pasi Intel Kodim 0111/Bireuen Lakukan Pengecekan HP Langsung Terhadap Anggota Jajaran Terkait Penggunaan Aplikasi Judi Online

News

Koordinator ARG Aceh Blusukan Bersama Ganjar di Pasar Tanjung Priuk

Daerah

Rekpro Afirmatif Upaya Polri Layani Masyarakat di Daerah 3 T

Daerah

PWI Aceh Salurkan Puluhan Juta Rupiah Santunan Yatim, Terima Kasih Donatur

Daerah

Warga Desa Keutapang Mameh Kecewa Dan Tanam Pohon Pisang Di Jalan

News

Pj Sekda Aceh Tutup Bazar UMKM Expo Aceh Besar