Home / Daerah / Ekbis / News / Tni-Polri

Sabtu, 28 Desember 2024 - 10:52 WIB

Babinsa Koramil 02 Samalanga Komsos Dengan Pedagang

REDAKSI - Penulis Berita

Bireuen, – Sertu Firza Fiendi Babinsa Koramil 02/Samalanga Kodim 0111/Bireuen melaksanakan Kegiatan Komsos bersama pedagang mengecek harga sembako di pasar Samalanga pada akhir tahun bertempat di desa Desa Keude Aceh Kecamatan Samalanga Kabupaten Bireuen. Sabtu (28/12/24).

Komunikasi sosial (Komsos) sebagai sarana Babinsa untuk menambah dan meningkatkan jalinan komunikasi yang harus selalu di bina. Dan di tingkatkan oleh seorang Babinsa di wilayah. Agar dengan mudah mendapatkan informasi dengan akurat dan cepat dari siapapun tak terkecuali para pedagang sayuran.

Baca Juga :  Pangdam IM Pimpin Apel Gelar Pasukan dalam rangka Kesiapan Pam Pemilu 2024.

Dalam kegiatan tersebut Sertu Firza Fiendi mengatakan bahwa kegiatan komsos yang di laksanakan. Sebagai salah satu cara dalam upaya untuk meningkatkan kebersamaan serta menumbuhkan jalinan silaturahmi.

Baca Juga :  Kakanwil Kemenkumham Aceh Lantik Notaris Penggati

“Komunikasi terus kami jalin dengan seluruh masyarakat dalam rangka untuk memantau serta mengecek harga sembako dan ketersediaan bahan pokok. Yang ada di pasaran terutama pada saat menjelang pergantian tahun.” ucapnya.

Baca Juga :  Kakanwil Kemenkumham Kalbar Hadiri Upacara Hari Bhayangkara ke-78

Dengan kegiatan komsos seperti tersebut harapannya dapat membantu meningkatkan kesejahteraan pedagang serta pembeli dalam proses jual beli. Sehingga mengetahui lonjakan harga yang ada di pasar. Pungkasnya.[]

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Polda Aceh Kirim Bantuan kemanusian untuk Korban Banjir Lahar Dingin Sumbar

Daerah

KPP Pratama Ketapang Buka Bazar Ramadhan dan diikuti 15 UMKM

Daerah

Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Praja, Polres Ketapang Siap Amankan Tahapan Pemilukada 2024

Daerah

PT PIM Gelar Aksi Nyata Peringati Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2024 di Ekoduwisata Paya Nie

Daerah

Wabup Ketapang Pimpin Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVII

Daerah

Foreder Jokowi Aceh Timur Angkat Bicara Terkait Rencana Penunjukan Pj.Aceh Timur Baru oleh Mendagri

Tni-Polri

Kapolri Pastikan Beri Pelayanan Terbaik bagi Keluarga Korban Kecelakaan Tol Cikampek

Daerah

Polisi Resmikan Rumah Program Bantuan Rumah Tidak Layak Huni