Home / Aceh / Berita / Daerah / Pemeritah Aceh Barat

Minggu, 7 September 2025 - 22:09 WIB

Bupati Aceh Barat Dampingi DPRA Tinjau RS Regional

REDAKSI - Penulis Berita

Bupati Aceh Barat, Tarmizi, SP., MM mendampingi Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) bersama Dinas Kesehatan Aceh dalam agenda kunjungan ke Rumah Sakit Regional Meulaboh, Sabtu (6/9/2025).

Bupati Aceh Barat, Tarmizi, SP., MM mendampingi Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) bersama Dinas Kesehatan Aceh dalam agenda kunjungan ke Rumah Sakit Regional Meulaboh, Sabtu (6/9/2025).

Meulaboh – Bupati Aceh Barat, Tarmizi, SP., MM mendampingi Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) bersama Dinas Kesehatan Aceh dalam agenda kunjungan ke Rumah Sakit Regional Meulaboh, Sabtu (6/9/2025).

Kunjungan ini bertujuan meninjau perkembangan pembangunan fasilitas kesehatan rujukan tersebut.

Dalam kesempatan itu, Tarmizi menyampaikan bahwa tahun ini terdapat alokasi sekitar Rp50 miliar dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Aceh (APBA) yang sedang digunakan untuk pembangunan fasilitas RS Regional.

Baca Juga :  Ciptakan Kondisi Aman dan Kondusif Jelang Pilkada 2024 Bhabinkamtibmas Lakukan Upaya Preventif Cooling System

Alhamdulillah tahun ini sudah berjalan sekitar Rp50 miliar dana APBA. Jika ke depan dana memungkinkan, kita akan usulkan skema multi years minimal Rp150 miliar, sehingga rumah sakit ini bisa difungsikan pada 2027 atau 2028, ujarnya.

Baca Juga :  Kakanwil Kemenkumham Aceh Ajak Jajaran Lapas Bireuen Untuk Back TO BASICS

Ia juga menyoroti kondisi pembangunan lima unit RS Regional yang tersebar di Aceh. Menurutnya, meski lebih dari Rp1 triliun dana APBA telah dialokasikan, hingga kini belum ada satu pun yang berfungsi optimal.

Kita berharap Pemerintah Aceh dapat lebih fokus pada skala prioritas. Harapan kita, dalam masa pemerintahan Gubernur Muzakir Manaf bersama DPRA, minimal tiga RS Regional bisa segera fungsional untuk melayani masyarakat,kata Tarmizi.

Baca Juga :  Foreder Jokowi Aceh Timur Angkat Bicara Terkait Rencana Penunjukan Pj.Aceh Timur Baru oleh Mendagri

Tarmizi menambahkan, kehadiran Komisi V DPRA di Meulaboh diharapkan dapat memperkuat sinergi antara pemerintah daerah dan pemerintah provinsi. Hal ini agar kebutuhan layanan kesehatan rujukan di wilayah Barat-Selatan Aceh segera terealisasi.

Editor: Redaksi

Share :

Baca Juga

Daerah

Babinsa Posramil Peusangan Selatan Dampingi Petani Dalam Pengoperasian Mesin Pompa Air

Daerah

Alhudri Sasar Sekolah Terpencil Wilayah Utara-Timur Aceh

Daerah

Bupati Al-Farlaky Buka Musyawarah Cabang IV Pramuka Aceh Timur

Banda Aceh

Kepala BPKA Reza Saputra Menerima Kunjungan Rombongan Kejaksaan Tinggi Aceh

Berita

Tingkatkan Pelayanan, RS Tk.II Iskandar Muda kembangkan Inovasi Digital

Daerah

Babinsa Posramil Peulimbang Bersama Kaur Pembangunan Desa Pantau Pembuatan MCK

Daerah

Dewan Sampaikan Rekomendasi terhadap LKPJ Wali Kota Banda Aceh Tahun Anggaran 2022

Banda Aceh

Illiza Tinjau Renovasi Sarana Pedestrian Krueng Daroy