Home / Daerah

Minggu, 22 Januari 2023 - 11:59 WIB

Antisipasi aksi Kriminalitas dan kejahatan malam Imlek, Personel Polres Ketapang Lakukan patroli Blue Light

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Ketapang – Untuk mengantisipasi aksi Kriminalitas, dan kejahatan pada saat malam perayaan Imlek, Personel Samapta Polres Ketapang di dipimpin oleh Brigpol Jefri selaku Danru melakukan patroli Blue Light di seputar kota Ketapang, Minggu malam (22/01/23).

Baca Juga :  Tahun Baru Imlek di Bali Kondusif dan Terkendali, ini Penjelasan Kabid Humas Polda

Kasat Samapta Polres Ketapang AKP Jayeng menjelaskan bahwa kegiatan patroli Blue Light yang dilakukan oleh polres ketapang di seputar kota ketapang, sebagai bentuk kegiatan preventif yang bertujuan mengantisipasi adanya tindakan Kriminalitas, dan kejahatan saat malam perayaan Imlek.

Baca Juga :  Maraknya Kriminalitas, Polres Majalengka Terus Gencarkan Patroli Cerdik Pada Daerah Rawan Tindak Kejahatan

“Hal ini dilakukan guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat serta mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas di wilayah hukum Polres Ketapang, sehingga tercipta situasi Kamtibmas yang selalu aman dan kondusif,” terangnya.[Atin]

Baca Juga :  Maraknya Kriminalitas, Polres Majalengka Terus Gencarkan Patroli Cerdik Pada Daerah Rawan Tindak Kejahatan

Editor: DIMA-ATIN

Share :

Baca Juga

Daerah

Balai Pelaksana Penyediaan Sumatera I Peringati HAPERNAS

Daerah

Angin Kencang Terjang Pemukiman Warga di Serang

Daerah

IMM Aceh Bentuk Satuan Tugas Anti Hoax dan Kampanye Money Politic untuk Pemilu 2024

Daerah

Menkumham Yasonna H. Laoly Resmikan Gereja Wasiat Mendiang Istri di Sumut

Daerah

Dandim 0108/Agara Bersama Forkopimda Aceh Tenggara Launching Vaksinasi Dosis Ketiga Booster

Daerah

Babinsa Koramil 08 Gandapura Bantu Petani Panen Padi

Daerah

Sambut Hari Jadi Polwan Ke – 76, Polwan Polres Ketapang Laksanakan “Polwan Goes to School” di SMAN 4

Daerah

Beri Rasa Aman Jama’ah Saat Sholat Tarawih, Polsek Air Besar Lakukan Pengamanan di Masjid