Home / Daerah

Sabtu, 11 Maret 2023 - 20:42 WIB

Hari Jadi Ketapang, 605 Orang Mengarak Pengantin Sejauh 2 Km

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Ketapang – Dalam memeriahkan Hari Jadi Ketapang yang ke 605, Majelis Perempuan Melayu Kabupaten Ketapang menyelenggarakan tradisi adat melayu mengarak pengantin pria menuju lokasi pengantin wanita.

Sebanyak 605 pengarak dari berbagai macam organisasi melayu ini berjalan dari Halaman Kantor Bupati Ketapang menuju Pendopo Pentas Seni Bupati Ketapang sejauh 2 km.

Baca Juga :  Gunung Merapi Kembali Muntahkan Awan Panas Guguran, Potensi Bahaya 7 Kilometer

“Kita senantiasa menjaga budaya-budaya dan adat tradisi yang diwariskan oleh guru-guru kita, saya senang dan acara ini sangat semangat dan kalau memang kita semua sepakat tahun depan selenggarakan lagi,” ujar Sekda Ketapang Alexander Wilyo S.STP., M.Si.Minggu, (11/3).

Baca Juga :  Sekda Kabupaten Ketapang Pimpin Upacara Hari Jadi Ketapang Ke-605

Malam acara puncak Hari Jadi Ketapang yang ke 605 akan diadakan di Pendopo Pentas Seni Bupati Ketapang dengan menampilkan tarian adat dari berbagai suku di Kabupaten Ketapang, seperti Tari Jepen Kepah, Tari Kreasi Dayak, Tari Tanduk Majeng, Tari Kalungga Padhola Kaleku dan tarian-tarian adat lainnya.

Baca Juga :  Sekda Kabupaten Ketapang Pimpin Upacara Hari Jadi Ketapang Ke-605

“Pada malamnya kita juga masih ada acara malam ramah tamah dan menampilkan lagi semua seni budaya yang ada,” tutup Sekda.[]

Editor: DIMA-ATIN

Share :

Baca Juga

Daerah

Serka Iskandar Latih PBB Siswa/Siswi SMA Negeri Pandrah

Daerah

Satgas Pangan Polda Jatim Memantau Ketersediaan Minyak Goreng di Pasar Wonokromo

Daerah

Membasmi Kejahatan Transnasional Terorganisir: Memperkuat Strategi, Meningkatkan Sinergi di Kalbar

Daerah

Dandim 0108/Agara Ikuti Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Seulawah

Daerah

Ciptakan Kondisi Aman dan Kondusif Jelang Pilkada 2024 Bhabinkamtibmas Lakukan Upaya Preventif Cooling System

Daerah

Mencekam, 2 Desa di Maluku Tengah Bentrok Dan Sejumlah Rumah Terbakar,  Ini Pemicunya,

Daerah

Kanwil Kemenkumham Kalbar Ikuti Rapat Koordinasi dengan Kantor Staf Presiden Republik Indonesia

Daerah

Sebanyak 23 Rumah Warga Mamuju Rusak Diterjang Angin Kencang