Home / Daerah

Senin, 26 Desember 2022 - 19:39 WIB

Kombes Winardy: Imigran Rohingya yang Terdampar di Pidie sedang Didata

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Banda Aceh – Imigran Rohingya kembali terdampar di pesisir pantai Desa Ujolung Pie, Kecamatan Muara Tiga, Kabupaten Pidie, Senin, 26 Desember 2022, pukul 17.30 WIB.

Kabid Humas Polda Aceh Kombes Winardy menyampaikan, pihaknya saat ini masih melakukan pendataan terkait jumlah dan kondisi pengungsi asal Myanmar itu.

Winardy mengatakan, pihaknya juga akan berkomunikasi dan berkoordinasi dengan pihak terkait lintas sektoral untuk mengatasi masalah ini.

“Perlu adanya koordinasi lintas sektoral untuk menyelesaikan masalah Rohingya ini, mengingat pendaratan mereka makin sering,” kata Winardy, dalam keterangan singkatnya di Polda Aceh, Senin malam, 26 Desember 2022.[]

Editor: DIMA/ATIN

Share :

Baca Juga

Daerah

Sinkronisasi Pelatihan Kerja Aceh Tamiang Optimis Entaskan Pengangguran

Daerah

Uang KPM Raib Tak Tersisa, Diduga Kartu PKH Dikuasai Pendamping Desa Dan Ketua Kelompok

Daerah

Polres Bireuen Dinobatkan sebagai Peraih IKPA Terbaik Pertama oleh KPPN

Daerah

Babinsa Koramil 08/Gandapura Hadiri Acara Penyerahan Program Ketahanan Pangan Desa

Daerah

Ajak Peduli Lingkungan, Babinsa Koramil 05/Juli Komsos Bersama Perangkat Desa Bahas Kebersihan

Advertorial

Grand Opening Coffee Shop Anak Barista Binaan, TJSL PT PIM Bangga Hadir Sebagai Tamu Istimewa

Daerah

Babinsa Posramil Kuta Blang Bantu Warga Binaan Rawat Tanaman Cabai

Daerah

Kondisi Jembatan Krueng Beukah Meresahkan