Home / News / Tni-Polri

Rabu, 29 Desember 2021 - 13:56 WIB

Prajurit Yonif 1 Marinir Latih Ketahanan Berenang

REDAKSI - Penulis Berita

Jawa Timur – Dalam rangka mengasah dan meningkatkan kemampuan berenang, Prajurit “Gung Ho Marines” (sebutan Yonif 1 Marinir) melatih ketahanan berenang di kolam renang Krida Tirta Gunungsari, Surabaya, Jawa Timur. Pada Selasa (28/12/2021).

Latihan diawali persiapan personel, berdoa, dilanjutkan dengan pemanasan kemudian latihan ketahanan menggunakan pakaian PDL dan helm tersebut diakhiri dengan penilaian dan dievaluasi oleh pelatih.

Perenang yang telah mencapai target di kelompokkan sendiri yang belum mencapai target dilatih lagi agar mampu melampaui target yg diinginkan.

Komandan Batalyon Infanteri 1 Marinir Letkol Marinir Akhmad Kharis Mukhyiddin, S.A.P, M.Tr.Opsla menyampaikan bahwa renang militer adalah salah satu kegiatan untuk mengukur kemampuan dan ketrampilan prajurit, sehingga sudah sepatutnya prajurit Batalyon Buaya Petarung mampu melaksanakan renang militer sesuai standar, karena tidak ada kata tidak bisa, selagi punya tekad yang kuat untuk berlatih, berlatih dan berlatih.

“Laksanakan latihan renang dengan penuh semangat dan ikuti seluruh instruksi yang diberikan oleh pelatih, sehingga dapat mencapai hasil yang maksimal, efisien dan efektif tanpa mengabaikan faktor keselamatan (zero accident),” pungkasnya.**

Share :

Baca Juga

Tni-Polri

Kapolda Aceh Bidik Sasaran  di Lapangan Tembak 

Tni-Polri

Peluncuran Program I’M Jagong oleh Pangdam Iskandar Muda sekaligus Tanam Perdana Jagung serentak di seluruh wilayah Aceh

Daerah

Sambut Ramadhan Kodim 0108/Agara Bersihkan Makam Pahlawan Bersama Warga

Daerah

LASKAR Desak Polres Pidie Tegur Kontraktor Proyek Pembangunan Jalan di kawasan Guha Tujoh Terkait Debu yang Menggangu Masyarakat

Tni-Polri

Curi Sepeda Motor di Ajuen, Polisi Tangkap Pelaku di Krueng Raya

News

Turut Merasakan Kesedihan, Puluhan Abang Becak Kota Banda Aceh Sambangi Kediaman Mertua Ngoh Muchlis di Montasik

Tni-Polri

Kaops NCS Polri Minta Polda Jatim Optimalkan Cooling System Jelang Pilkada Serentak

Tni-Polri

Karo Ops Hadiri Vicon Bahas Hasil ITK-O Polri Tahun 2022