Home / Daerah

Selasa, 27 Agustus 2024 - 14:53 WIB

Babinsa Koramil 08/Gandapura Bantu Warga Binaan

REDAKSI - Penulis Berita

Bireuen, – Koptu Dedi Gusrizal Babinsa Koramil 08/Gandapura membantu warga desa binaan pembangunan rumah layak huni bersama masyarakat bertempat di Desa Keude Lapang Kecamatan Gandapura Kabupaten Bireuen. Selasa (27/08/24).

Babinsa hadir untuk membantu meringankan kesulitan warga, salah satunya dengan bergotong royong bersama dalam pembangunan rumah milik salah seorang warga binaan bertempat di Desa Keude Lapang Kecamatan Gandapura Kabupaten Bireuen.

Baca Juga :  Bantu Bajak Sawah, Babinsa Koramil 08/Gandapura Turun Ke Sawah Bantu Petani

Koptu Dedi Guzrizal mengatakan, “Melihat kondisi tersebut, saya sebagai Babinsa ingin membantu dalam bentuk tenaga untuk meringankan beban pekerjaan, “Pekerjaan pembangunan rumah layak huni baru memasuki tahap awal dan semoga pengerjaan rumah layak huni tidak mengalami halangan atau hambatan,” pungkasnya.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 08/Gandapura Dampingi Warga Binaan Dalam Memberikan Pakan Sapi

Dukungan dan kerja keras Babinsa serta partisipasi masyarakat diharapkan dapat mempercepat proses pembangunan rumah ini, sehingga warga dan keluarganya bisa segera menempati rumah yang layak dan nyaman. Gotong royong dan solidaritas seperti ini menunjukkan kekuatan kebersamaan dalam membantu sesama warga yang membutuhkan. Tutup Koptu Dedi Gusrizal.[]

Baca Juga :  Kodim 0111/Bireuen Bersama Polres Bireuen Laksanakan Simulasi Sispamkota "Operasi Mantap Praja Seulawah-2024

Editor: Dima

Share :

Baca Juga

Daerah

Sambut PON 2024, ESI Aceh Gelar Selekda untuk Penjaringan Atlit

Daerah

Babinsa Posramil Peulimbang Bantu Sebrangkan Jalan Siswa-Siswi SDN 1 Peulimbang

Daerah

Asah Kemampuan Prajurit, Kodim 0111/Bireuen Laksanakan Bela Diri Taktis

Daerah

Dishub Kota Banda Aceh Tertibkan Jukir Liar

Daerah

Kemendagri Fasilitasi Penetapan APBA 2024, Ketua DPRA Tidak Hadir

Daerah

Staf Ahli Bupati bidang Kemasyarakatan dan SDM, Launching Kampung KB Di Benua Kayong Ketapang

Daerah

Babinsa Koramil 09 Makmur Komsos Dengan Warga Binaan

Daerah

Kanwil Kemenkumham Kalbar Gelar Rapat Koordinasi Pengendalian Capaian Kinerja TA. 2022