Home / Daerah

Minggu, 1 September 2024 - 11:37 WIB

Babinsa Koramil 04/Peudada Gotong Royong Bersama Masyarakat

REDAKSI - Penulis Berita

Bireuen, – Serma Arif Hidayat Babinsa Koramil 04/Peudada Kodim 0111/Bireuen melaksanakan kegiatan membantu warga membersihkan parit/saluran irigasi sawah di desa binaan. Kegiatan ini dilaksanakan untuk memperlancar aliran air yang dibutuhkan petani pada saat pengolahan tanah/musim tanam, sehingga pada saat panen hasil padi sesuai dengan yang petani/masyarakat harapkan. Minggu (1/09/2024).

Kegiatan ini merupakan wujud komitmen dan kepedulian TNI dalam mendukung program ketahanan pangan nasional.

Baca Juga :  Himbau Jaga Keselamatan, Babinsa Koramil 04/Peudada Laksanakan Komsos Dengan Nelayan

Menurut Serma Arif Hidayat, pembersihan saluran irigasi ini dilakukan untuk memastikan kelancaran aliran air menuju persawahan. “Dengan saluran irigasi yang bersih dan lancar, diharapkan pasokan air untuk tanaman padi menjadi optimal. Sehingga dapat meningkatkan hasil panen para petani,”

Lebih lanjut, Serma Arif Hidayat menuturkan bahwa kegiatan gotong royong ini juga menjadi sarana untuk memperkuat hubungan antara TNI dan masyarakat. “Melalui kegiatan ini, kami ingin menunjukkan bahwa TNI selalu hadir dan siap membantu masyarakat dalam berbagai bidang serta wujud komitmen dan kepedulian TNI dalam mendukung program ketahanan pangan nasional”, imbuhnya.

Baca Juga :  Bantu Penyiapan Lahan, Babinsa Koramil 04/Peudada Dampingi Petani

Sementara itu masyarakat desa menyampaikan ucapan terima kasih atas partisipasi Babinsa Koramil 04/Peudada dalam kegiatan pembersihan saluran irigasi ini. “Kami sangat terbantu dengan kehadiran TNI. Dengan saluran irigasi yang bersih, kami yakin hasil panen padi tahun ini akan lebih meningkat.” Kami juga berharap kegiatan gotong royong seperti ini dapat terus dilaksanakan secara rutin. Ungkapnya.[]

Baca Juga :  Babinsa Koramil 04/Peudada Berikan Motifasi Kepada Petani Cabai

Share :

Baca Juga

Daerah

Tinjau Candi Prambanan, Wakil Presiden Apresiasi  Pelestarian Cagar Budaya Bangsa

Daerah

Polda Jatim Berhasil Mengamankan 3 Tersangka Pelaku Penembakan di Tol Waru Sidoarjo

Daerah

Jalin Keakraban, Babinsa Koramil 09/Makmur Komsos Dengan Pegawai Kecamatan

Daerah

Babinsa Koramil 08 Gandapura Bantu Petani Panen Padi

Daerah

Wakapolres Ketapang Pimpin Apel Ops Bina Karuna Kapuas I Dan Bacakan Amanat Kapolda Kalbar

Daerah

DPRA Godok Raqan Pertambangan, FASSAL Minta Libatkan Stakeholder Penghasil SDA

Daerah

Pernah Juara di Sea Games, Polwan Polrestabes Surabaya ini Didapuk Pelatih dan Pengurus IKASI Jatim

Daerah

Buka Rapat Mediasi dan Konsultasi Raperda Kota Singkawang, Eva Harapkan Peningkatan Kemakmuran dan Kesejahteraan Petani dan Masyarakat Umum