Home / Pemerintah Aceh

Kamis, 17 Oktober 2024 - 19:08 WIB

Digitalisasi Manajemen ASN Jadi Prioritas Pemerintah Aceh

REDAKSI - Penulis Berita

Plh. Asisten Administrasi Umum Sekda Aceh, Abd Qahar, S.Kom, MM, saat memberikan sambutan pada acara Sosialisasi Implementasi Portal Administrasi Pemerintahan di bidang Layanan Aparatur Negara, di Aula Kantor BKA, Banda Aceh, Rabu, (16/10/2024).

Plh. Asisten Administrasi Umum Sekda Aceh, Abd Qahar, S.Kom, MM, saat memberikan sambutan pada acara Sosialisasi Implementasi Portal Administrasi Pemerintahan di bidang Layanan Aparatur Negara, di Aula Kantor BKA, Banda Aceh, Rabu, (16/10/2024).

BANDA ACEH— Plh Asisten Administrasi Umum Sekda Aceh sekaligus Kepala Badan Kepegawaian Aceh (BKA), Abdul Qahar, mengatakan, Pemerintah Aceh berkomitmen menerapkan digitilasisasi dalam manajemen Aparatur Sipil Negara atau ASN guna menghadirkan efisiensi dan akurasi dalam melaksanakan pekerjaan.

Hal tersebut disampaikan Abdul Qahar saat memberi sambutan dalam acara sosialisasi Implementasi portal administrasi pemerintahan di bidang layanan aparatur negara, di Aula Kantor BKA, Rabu, (16/10/2024).

Baca Juga :  Mellani Subarni Lantik Pj Ketua PKK Subulussalam

“Digitalisasi layanan pemerintah perlu dilakukan untuk meningkatkan efisiensi, transparansi, akuntabilitas pelayanan publik, dan tentu saja digitalisasi dapat meningkatkan inovasi,” kata Abdul Qahar.

Baca Juga :  Pj Sekda Tinjau Langsung Pemasangan stiker PON XXI, pada Mobil Dinas Pemerintah Aceh

Acara tersebut diikuti para ASN yang bertugas di bidang kepegawaian dari setiap SKPA dan Pemerintah Kabupaten/kota se-Aceh.

Sementara itu, pemateri sosialisasi diisi oleh Tim Asisten Deputi Percepatan Transformasi Digital Manajemen ASN, Kedeputian SDM Aparatur. []”

Share :

Baca Juga

Pemerintah Aceh

Pj Gubernur Safrizal Sambut Dewan KEK, Dorong Pengembangan KEK Arun Lhokseumawe untuk Perekonomian dan Tenaga Kerja

Pemerintah Aceh

Pj Gubernur Safrizal Cek MBG di SMP dan SMA

News

Pemerintah Aceh Raih Opini WTP 9 Kali Berturut-turut dari BPK

Pemerintah Aceh

Pj Gubernur Safrizal: Kolaborasi Penting untuk Energi Hijau dan Keberlanjutan

Pemerintah Aceh

Pemerintah Aceh Tampung Aspirasi Pegawai Kontrak Tuntut Pengangkatan Sebagai PPPK Penuh Waktu

Pemerintah Aceh

Pj Gubernur Safrizal Cek Layanan dan Kebersihan Samsat Banda Aceh

Pemerintah Aceh

Pj Gubernur Safrizal: Bendera boleh Berbeda tapi Kita adalah Satu, Indonesia

Pemerintah Aceh

Penjabat Gubernur Tinjau Lahan Pertanian dan Peternakan di Makorem Teuku Umar