Home / Daerah

Kamis, 7 November 2024 - 12:02 WIB

Babinsa Posramil Peulimbang Berikan Materi Wasbang Kepada Siswa/Siswi SMAN 1

REDAKSI - Penulis Berita

Bireuen, – Sertu Tengku Indra Babinsa Posramil Peulimbang Kodim 0111/Bireuen memberikan Pelajaran Wasbang kepada Siswa/Siswi SMAN1 Peulimbang tentang pentingnya mengenal dan menghargai Jasa Para Pahlawan bertempat di SMAN 1 Peulimbang Desa Seunebok Plimbang Kecamatan Peulimbang Kabupaten Bireuen. Kamis (07/11/2024).

Dalam kesempatan ini Sertu Tengku Indra mengatakan kegiatan ini merupakan salah satu program yang harus dilaksanakan oleh aparat teritorial guna menanamkan rasa cinta tanah air terhadap seluruh lapisan masyarakat atau generasi penerus bangsa, salahsatu di antaranya tentang nilai-nilai sejarah bangsa indonesia dalam merebut kemerdekaan.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 05/Juli Bersama Kelompok Tani Desa Juli Paseh Laksanakan Penanaman Jagung Perdana

Ia juga mengatakan bahwa kegiatan ini dilaksanakan dengan tujuan untuk memberikan bimbingan dan arahan kepada para siswa- siswi tentang pentingnya menumbuhkan rasa cinta tanah air, serta memiliki semangat jiwa Nasionalisme dan semangat dalam mengisi pembangunan bangsa Indonesia, sehingga dapat menumbuh kembangkan jiwa nasionalisme. ujar Sertu Tengku Indra.

Baca Juga :  Gelar Sertifikasi untuk Pekerja Kreatif Seni Pertunjukan, Ini Pesan Kadisbudpar Aceh

Sementara itu, Kepala Sekolah SMAN1 Peulimbang menyampaikan terimakasih kepada Babinsa Babinsa Posramil Peulimbang karena telah meluangkan waktu untuk memberikan materi tentang pengetahuan Wawasan Kebangsaan kepada Siswa/Siswi yang ada di sekolah ini. “Kami berharap semoga kegiatan ini terus berjalan agar generasi penerus terutama usia dini bisa menghargai jasa para pahlawan yang telah merebut kemerdekaan bangsa indonesia,”ucapnya.*

Baca Juga :  Pengamat Aceh,Ismawardi Harus Menjelaskan Mekanisme Insentif Covid di RS Meuraxa

Share :

Baca Juga

Advertorial

Bupati Bireuen Melantik dan Mengambil Sumpah Jabatan, 6 Camat dan 46 Pejabat Administrator

Daerah

Pj Walikota Bakri Siddiq Pastikan Pembangunan Masjid dan Pengadaan Al-Qur’an Tetap Berjalan

Daerah

Bersihkan Semak Belukar, Babinsa Posramil Jeumpa Gotong Royong Bersama Masyarakat

Daerah

Ketua Mahkamah Syar’iyah Jantho Lantik 2 Pejabat Kepaniteraan Muda dan Peganti

Daerah

YARA Apresiasi Pemerintah dan DPR Mengesahkan KUHP Baru

Daerah

Nekat Curi HP Warga, Pria Berprofesi Sopir Dibekuk Polisi

Daerah

Jalin Komunikasi, Babinsa Koramil 02 Samalanga Laksanakan Komsos Dengan Nelayan

Daerah

Puluhan Warga Kampong Baru Demo Minta PJ Kecik Di Copot