Home / Pemerintah

Selasa, 16 Mei 2023 - 13:48 WIB

Aplikasi SIKOLING Rutan Pontianak Terima Sertifikat Hak Cipta

REDAKSI - Penulis Berita

KSINews, Pontianak – Aplikasi Sistem Kontrol Lingkungan (SIKOLING) milik Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIA Pontianak menerima sertifikat hak cipta dari Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Kalimantan Barat.

Baca Juga :  ASN di BPPA Ikut Sosialisasi Pengembangan Kompetensi PNS

Aplikasi yang berbasis Android ini memiliki fitur scan QR Code serta hasil laporan dapat diunduh format pdf ini menjadikan keamanan Rutan Pontianak jadi lebih maksimal.

Baca Juga :  ASN di BPPA Ikut Sosialisasi Pengembangan Kompetensi PNS

Kepala Pengamanan Rutan, Damaiyanto mengatakan bahwa ini merupakan inovasi di bidangan keamanan dan sampai tahap ini sudah dilakukan beberapa kali pengembangan.

“Alhamdulilah ini menjadi prestasi tersendiri bagi Rutan Pontianak yang terus berinovasi di bidang keamanan”, ungkap Damai.Selasa, (16/5/23).

Baca Juga :  ASN di BPPA Ikut Sosialisasi Pengembangan Kompetensi PNS

Kedepannya aplikasi ini rencananya akan dikembangkan fitur untuk mempermudah pengawasan dan pelaporan.[ATIN]

Editor: DIMA-ATIN

Share :

Baca Juga

Daerah

Dinas Perkim Banda Aceh Bantu Rehap 118 Rumah Swadaya Bantuan Kementerian PUPR

Pemerintah

Tingkatkan Ekonomi Daerah, Diskop UKM Aceh gelar Kegiatan Transformasi UMKM Non Bankable Menuju Bankable

Pemerintah

Penjabat Gubernur Aceh Harap Kehadiran Guru Besar di IAIN Lhokseumawe Berkontribusi Tingkatkan Pendidikan Aceh

Aceh Besar

Jelang MTQ Ke-36 Tahun 2023, Pj Bupati Aceh Besar Minta Kafilah Aceh Besar Serius Ikuti TC

Pemerintah

Dishub Banda Aceh Dinobatkan Sebagai Peringkat Pertama Pengelolaan Website Terbaik

Pemerintah

Sebanyak 772 Napi Riau Diusulkan Dapat Remisi di Hari Keagamaan

Pemerintah

Ridwan Kamil Pimpin Upacara Hari Ibu Ke 94

Daerah

Kota Banda Aceh Juara Umum LKS Provinsi Aceh 2021