Home / Daerah

Jumat, 7 Juni 2024 - 19:06 WIB

Longsor di Kabupaten Ende Empat Warga Meninggal Dunia

REDAKSI - Penulis Berita

Jakarta, – Hujan dengan intensitas yang tinggi disertai durasi yang cukup lama menyebabkan tanah longsor di Kabupaten Ende, Provinsi Nusa Tenggara Timur. Sebanyak empat jiwa meninggal dunia akibat peristiwa yang terjadi pada Jumat (7/6) pukul 06.00 WITA

Baca Juga :  Longsor Lumajang Telan Korban Satu Orang Meninggal Dunia

Tanah longsor ini terjadi di Kelurahan Rewarangga yang masuk dalam wilayah administratif Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende, Provinsi Nusa Tenggara Timur.

Berdasarkan data yang diterima Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), tercatat sebanyak satu KK/ empat jiwa meninggal dunia, satu rumah rusak berat dan dua rumah terancam akibat bencana tanah longsor ini.

Baca Juga :  Korban Meninggal Dunia Pasca Gempabumi Cianjur : 321 Orang

Menurut laporan peringatan dini yang dikeluarkan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebutkan wilayah Kabupaten Ende Provinsi Nusa Tenggara Timur masih akan dilanda hujan lebat dengan status waspada hari ini (https://signature.bmkg.go.id)

Baca Juga :  PSTW Jombang Lakukan Vaksinasi Bagi Klien Baru

BPBD Kabupaten Ende dan BPBD Provinsi Nusa Tenggara hingga saat ini masih terus melakukan koordinasi dan monitoring dampak tanah longsor ini ke aparat kelurahan di daerah terdampak.

 

Sumber:SIARAN PERS BNPB/367

Editor: Deddi

Share :

Baca Juga

Daerah

YARA Dukung Penundaan PORA Aceh

Daerah

Bangun Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Koramil 01 Bireuen Komsos Dengan Warga Binaan

Daerah

Aceh Timur Mendapatkan Piagam Penghargaan dari Kementerian Keuangan RI

Daerah

Syech Fadhil Kunjungi Dua Anak Asuh Asal Pulo Aceh yang Berprestasi di Dayah

Daerah

Menyambut Peringatan HBP Ke-59 , Kanwil Kalbar Ziarah dan Tabur Bunga Di TMP Dharma Patria Jaya

Daerah

Pj Gubernur Safrizal Kembali Verifikasi Rumah Layak Huni, Tidak Ada Agen Ambil Laba

Daerah

Kanwil Kemenkumham Kalbar Ikuti Rapat Koordinasi dengan Kantor Staf Presiden Republik Indonesia

Daerah

Babinsa Posramil Peusangan Selatan Bersama Bhabinkamtibmas Laksanakan Anjangsana Di Desa Geulanggang