Home / Aceh Besar / Daerah / Pemerintah

Rabu, 28 Agustus 2024 - 07:35 WIB

Sekda Aceh Besar Pantau Pengamanan Jelang Pendaftaran Bacalon Kepala Daerah

REDAKSI - Penulis Berita

KOTA JANTHO – Wskili Pj Bupati Aceh Besar, Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh Besar Drs Sulaimi M.Si bersama Kapolres AKBP Sujoko S.I.K., M.H, memantau pengamanan pendaftaran Calon Kepala Daerah di Sekretariat Komisi Independen Pemilihan (KIP) di Kota Jantho, Selasa (27/08/2024).

Sekda Sulaimi mengapresiasi kesiapan tim pengamanan yang terdiri dari unsur Kepolisian hingga Satuan Polisi Pamong Praja dalam rangka menjaga kondusifitas jalannya proses pendaftaran para calon kepala daerah. “Tentu kita sangat mengapresiasi kesiapan tim pemgamanan dalam rangka menjaga kondusifitas jalannya pendaftaran para calon kepala daerah di KIP Aceh Besar,” kata Sulaimi.

Baca Juga :  Ridwan Kamil ke Kapolda Jabar Baru: Gaspol!

Ia menambahkan juga bahwa berdasarkan tahapan proses masa pendaftaran akan berlangsung selama 3 (tiga) hari, mulai 27 hingga 29 Agustus 2024. “Untuk itu Pemerintah berharap proses ini berjalan sesuai dengan harapan semua pihak, tidak ada gesekan apapun walau kiranya nanti beradu jadwal pendaftaran dalam satu hari,” harapnya.

Baca Juga :  PAC Pemuda Pancasila Lung Bata Gelar Rapat Pemilihan Pengurus Periode 2023-2026

Sulaimi juga mengajak masyarakat Aceh Besar untuk ikut serta menjaga kesejukan dan mengedepankan persatuan dalam menghadapi pemilihan umum kepala daerah. “Kita semua pasti menginginkan Pemilukada ini lebih sejuk, persaingan yang sehat serta tetap mengedepankan persatuan dan kesatuan,” ujarnya. (**)

Baca Juga :  Kakanwil Kemenkumham Aceh, Optimalisasi Pengawasan Internal Untuk Menghapus Praktik Pungli

Editor: Redaksi

Share :

Baca Juga

Aceh Besar

Wakil Bupati Aceh Besar Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi dan Angkutan Lebaran 2025

Pemerintah

Lantik Pejabat Struktural dan Pejabat Fungsional Tertentu, Kakanwil Kalbar : Laksanakan Tugas Secara Professional dan Bertanggung Jawab

Daerah

Satlantas Polres Bener Meriah Dengan Dampingi Penyandang Disabilitas Saat Pembuatan SIM D

Aceh Besar

Pemkab Aceh Besar Susun Peta Bisnis Perangkat Daerah

Aceh Besar

Wujudkan Masjid Bersih dan Representatif, Pemkab dan DMI Gelar Penilaian Masjid Kecamatan se-Aceh Besar

Daerah

Zona Rekomendasi Gunung Lewotobi Laki-Laki Diperluas, BNPB siapkan Pos Pengungsian Tambahan

Daerah

Masyarakat Pengguna Jalan Terima Takjil dari Kodim 0119/BM

Daerah

Bid Humas Polda Aceh Gelar Bimtek Uji Konsekuensi Informasi Publik