Home / Daerah / News

Jumat, 13 Desember 2024 - 11:37 WIB

Jelang Tanam Padi, Babinsa Koramil 07 Jangka Komsos Dengan Masyarakat

REDAKSI - Penulis Berita

Bireuen, – Serda Miswar Babinsa Koramil 07/Jangka Kodim 0111/Bireuen melaksanakan Komsos dengan warga masyarakat dalam rangka rencana membahas rencana turun kesawah karena sudah mulai memasuki musim tanam padi Bertempat di Desa Jangka Ketapang Kec. Jangka Kab. Bireuen.

Masa panen telah usai maka para petani sekarang sedang fokus untuk mengolah sawah mereka untuk segera ditanami padi. Terlihat suasana ceria dan humanis berinteraksi memperbincangkan dalam upaya meningkatkan hasil pertanian padi. Komsos yang dilakukan Babinsa ini, selain untuk mempererat silaturahmi dengan warga binaan, juga sebagai upaya tukar pikiran ataupun pendapat sesama petani.

Baca Juga :  Babinsa Posramil Peusangan Selatan Laksanakan Anjangsana Tinjau Harga Kebutuhan Pokok

Serda Miswar mengatakan, Komsos yang dilakukan Babinsa merupakan wujud keseriusan TNI dalam membantu pemerintah guna mewujudkan swasembada pangan serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Melalui Komsos, Serda Miswar menghimbau agar selalu merawat tanaman sehingga terhindar dari serangan penyakit dan juga hama yang dapat merusak kualitas hasil pertanian serta dapat mengetahui perkembangan situasi wilayahnya baik kondisi sosial warga binaan ataupun tentang keamanan lingkungan.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Terima Audiensi Tim KKR Aceh

Dengan adanya Babinsa yang selalu berada di tengah-tengah masyarakat Diharapkan dapat membantu mengawasi dan meningkat kan hasil pertanian sehingga nantinya masyarakat dapat mendapatkan hasil panen yang maksimal. Pungkas Serda Miswar.

Share :

Baca Juga

Daerah

Kakanwil Meurah Budiman Serahkan Bantuan Pasca banjir  Ke Lapas II B Lhoksukon

Hukrim

Ditpolairud Polda Aceh Tangkap Satu Unit Kapal Beserta ABK

Daerah

Keseruan Turnamen Futsal Antar Warga Binaan Di Lapas IDI

News

24 Wartawan Muda Anggota PWI Aceh Ikut Uji Kompetensi

Advertorial

PT Pupuk Iskandar Muda Mendapat Penghargaan Serambi Award 2022

Daerah

Amat leumbeng Ajak Indahkan Saat Milad GAM

Daerah

Dalam Rangka Menyambut hari Raya Idul Fitri 1443 H, PT PIM Santuni Anak Yatim

Daerah

Sat Polairud Polda Jabar Evakuasi Pria Yang Meningga Dunia Di Waduk Jatiluhur Purwakarta