Home / Daerah

Rabu, 4 Januari 2023 - 09:00 WIB

Wujudkan Kamseltibcarlantas, Satlantas Polres Kapuas Ingatkan Pengendara Selalu Klik Helm

REDAKSI - Penulis Berita

foto|sumber: Personel Satlantas Polres Kapuas memberikan imbauan para pengendara roda dua ntmcpolri,(doc)

foto|sumber: Personel Satlantas Polres Kapuas memberikan imbauan para pengendara roda dua ntmcpolri,(doc)

KSINews, Kapuas – Personel Satlantas Polres Kapuas memberikan imbauan para pengendara roda dua agar selalu klik helm saat berkendara di jalan raya.

Imbauan itu disampaikan demi mewujudkan keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas).

Baca Juga :  Tinjau Tebing Longsor dan Beri Tanda Untuk Keselamatan Warga Yang Melintas

Kapolres Kapuas, AKBP Qori Wicaksono melalui Kasatlantas Polres Kapuas, AKP Sugeng mengatakan, pengendara yang tidak meng-klik helm diberikan teguran oleh personel Satlantas.

“Sosialisasi dan edukasi ini sebagai upaya untuk mengedukasi pengguna jalan agar mematuhi aturan berlalu lintas,” kata Sugeng, Rabu, (4/1).

Baca Juga :  Sebanyak 23 Rumah Warga Mamuju Rusak Diterjang Angin Kencang

Sugeng juga meminta pengendara patuh terhadap batas kecepatan, kelengkapan surat-surat, rambu dan marka jalan, serta peduli terhadap keselamatan saat berkendara.

Baca Juga :  AMPPA Desak Pj Gubernur Tolak Dirut Bank Aceh Syariah Dari Luar Aceh

“Pemberian imbauan ini, sebagai upaya untuk mengedukasi pengguna jalan agar mematuhi aturan berlalu lintas demi keselamatan bersama di jalan,” tandasnya.[]

Editor: DIMA-ATIN

Share :

Baca Juga

Daerah

Jalin Keakraban, Babinsa Posramil Jeumpa Lakukan Komsos Dengan Pegawai Kecamatan

Advertorial

PT.PIM Meraih Penghargaan INDONESIA TOP DIGITAL PUBLIK RELATION AWARD 2022

Aceh Besar

Pemkab Aceh Besar Gelar Lepas Sambut Kajari 

Daerah

Bey Machmudin Dampingi Wapres Gibran Tinjau SPAM Regional Jatiluhur I

Daerah

Babinsa Koramil Peudada Bersama Bhabinkamtibmas Dampingi Kegiatan Penyerahan Sembako Di Gampong Meunasah Baroh

Daerah

AMPeS Tuntut Janji Walikota Sebulussalam yang Belum Terealisasi, Salah satunya pembangunan Jalan Belum Merata 

Daerah

Hasanuddin dan Perangkat Desa Resmikan Tempat wudhuk Balai Pengajian Darul Jannah
Sekda Abdya, Drs. Thamrin

Daerah

Sekda Abdya Minta Satpol PP Tindak ASN Nongrong Saat Jam Dinas