Home / Daerah / News

Sabtu, 9 November 2024 - 10:54 WIB

Anggota Posramil Kutablang melaksanakan Sosialisasi penerimaan Secaba PK TNI-AD kepada siswa/i SMAN 1

REDAKSI - Penulis Berita

Bireuen, – Pelda Arjuna beserta Anggota Posramil Kutablang Kodim 0111/Bireuen melaksanakan Sosialisasi penerimaan Secaba PK TNI-AD kepada siswa/i SMAN 1 Kuta Blang bertempat di Desa Kulu Kuta Kecamatan Kutablang Kabupaten Bireuen. Sabtu (09/11/2024).

Dikesempatan itu Pelda Arjuna mengatakan bahwa sosialisasi ini merupakan informasi dan pemberitahuan kepada siswa sekolah dan masyarakat tentang adanya penerimaan calon prajurit, sekaligus juga menarik minat generasi muda untuk menjadi prajurit TNI AD.

Baca Juga :  Gubernur Harap DPD PAPPRI Aceh Memfasilitasi Musisi Lokal

Kami menyampaikan kepada para pelajar tidak usah sungkan untuk bertanya ke Kodim atau Koramil di wilayah, apabila berminat menjadi prajurit TNI AD, Babinsa siap membantu mengarahkan kepada calon untuk menjadi prajurit TNI AD, baik pria maupun wanita,” ujar Pelda Arjuna

Lanjut Pelda Arjuna, bahwa sosialisasi Penerimaan TNI AD bertujuan untuk memunculkan minat siswa/siswi untuk berkarir di TNI AD, sehingga setelah lulus sekolah nantinya dapat mendaftarkan diri. “Kita ingin menjaring siswa/siswi berkualitas dan berkualifikasi yang memenuhi syarat sebagai calon prajurit TNI AD, serta siap secara akademik, fisik, mental dan spiritual untuk menjadi prajurit TNI AD yang handal dan profesional,”

Baca Juga :  Terkait Pawang Hujan, SAPA Minta Pj Gubernur Aceh Berikan Hukuman Tegas Kepada Pihak Terlibat

Adapun persyaratan untuk masuk menjadi prajurit dengan mendaftarkan secara online atau langsung bisa ke Ajenrem ataupun Kodim dengan melengkapi persyaratan yang telah ditentukan.
“Seleksi ini dilakukan secara terbuka, sehingga Angkatan Darat akan mendapatkan calon prajurit yang betul-betul sehat jasmani dan rohani sesuai kriteria dan standar yang ditetapkan di TNI Angkatan Darat,” pungkasnya.

Baca Juga :  Koordinasi Kemenkumham Kalbar dengan Bea dan Cukai: Pembangunan Galeri UMKM dan Layanan Publik Terintegrasi di Pontianak

Share :

Baca Juga

Daerah

Babinsa Koramil 01/Bireuen Gotong Royong Bersama Masyarakat

Daerah

Banjir Rob Landa Tiga Kecamatan di Kabupaten Pemalang Jawa Tengah

Daerah

Serma Yuli Putra Babinsa Posramil Jeumpa Bantu Petani Panen Jagung

Aceh

RAKER STISNU ACEH 2025: Fokus Penguatan SDM dan Peningkatan Akreditasi

Daerah

Jum’at Curhat, Masyarakat Keluhkan Lampu Penerangan Ke Kapolsek Air Besar Landak

Daerah

BMA Fasilitasi Pemulangan Santri Aceh Kurang Mampu dari Lirboyo Kediri

Aceh Besar

Tingkatkan SPBE, Pemkab Aceh Besar Studi Tiru ke Sumedang

Daerah

Himbau Warga, Babinsa Posramil Peusangan Siblah Krueng Kodim 0111/Bireuen Himbau Warga Jauhi Judi Online