Home / Daerah / News

Sabtu, 9 November 2024 - 10:59 WIB

Babinsa Posramil Peusangan Selatan Dampingi Kelompok Tani Mengecek Mesin Pompa Air Untuk Pengairan Sawah

REDAKSI - Penulis Berita

Bireuen, – Sertu Sugiyono Babinsa Posramil Peusangan Selatan Kodim 0111/Bireuen melaksanakan kegiatan pengecekan Mesin Pompa Air untuk pengairan sawah dengan kapoktan dan masyarakat desa binaan bertempat di Desa Lueng Baro Kecamatan Peusangan Selatan Kabupaten Bireuen. Sabtu (09/11/2024).

Sertu Sugiyono bersama kelompok tani dan masyarakat langsung melakukan pengecekan kondisi mesin pompa air untuk pengairan sawah (sistem pompanisasi) termasuk sistem daya sedot air, selang serta mesin bertempat di Desa Lueng Baro Kecamatan Peusangan Selatan Kabupaten Bireuen.

Baca Juga :  Jalin Komunikasi, Babinsa Posramil Kuala Laksanakan Komsos Dengan Pemuda Desa Binaan

“Semua diperiksa dan ditest dengan tujuan agar saat penggunaan nantinya tidak mengalami kendala,” imbuhnya.

Baca Juga :  Pengungsi Gempa Bumi M 5.4 Kota Jayapura Bertambah Jadi 2.136 Jiwa

Dalam hal ini Sertu Sugiyono mengatakan bahwa Pompa air ini sangat vital bagi para petani untuk mengairi sawahnya disaat musim tanam tiba. Karena itu keberadaan pompa ini, wajib kita jaga dan rawat secara bersama agar tidak rusak atau hilang.

Baca Juga :  Kapolda Kalbar Hadiri Pelantikan Dewan Kehormatan dan Pengurus PMI Provinsi Kalimantan Barat

Selain itu, pengecekan dilakukan untuk memastikan mesin pompa air dalam keadaan baik dan siap digunakan. “Diharapkan dengan adanya mesin pompa air ini, para petani dapat lebih mudah dalam mengairi sawah mereka dan meningkatkan hasil panen mereka,” ucapnya.**

Share :

Baca Juga

Daerah

Kadisdik Aceh Kunjungi ARC USK Bahas Kerjasama Pembinaan Siswa SMK dan SMA

Daerah

Heboh Kontes Waria Bawa Nama Aceh, SAPA: Memalukan dan Mencoreng Syariat Islam Minta Diproses Hukum

Daerah

Kapolda Bali Raih Peringkat Terbaik Se-Indonesia dalam Kompolnas Awards 2022

Daerah

Tingkatkan Pembinaan Narapidana, Kalapas Tondano Tinjau Lahan Pertanian

Daerah

Peringati HUT BUMN Ke 25 Tahun, Pupuk Indonesia dan 2 BUMN lain gelar Jalan Sehat bersama Masyarakat Aceh Utara

News

Penanaman Pohon serempak Seluruh Indonesia Dalam Rangka Hari Bhakti Rimbawan Ke 42 Tahun 2024

Daerah

Di Aceh Layanan BSI Buruk, Rafli: Minta Kementerian BUMN Evaluasi Kinerjanya

News

Turut Merasakan Kesedihan, Puluhan Abang Becak Kota Banda Aceh Sambangi Kediaman Mertua Ngoh Muchlis di Montasik