Banda Aceh – Segenap keluarga besar PT.KSI INFORMASI NAD (Media Ksinews.is) mengucapkan selamat dan sukses kepada Bapak Akkar Arafat, S.STP, M.Si, Kepala Biro Administrasi Pimpinan Setda Aceh, atas keberhasilannya menyelesaikan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Angkatan XXIV Tahun 2025.
Pelatihan ini diharapkan dapat meningkatkan kemampuan kepemimpinan beliau dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya, serta memberikan kontribusi positif bagi kemajuan Provinsi Aceh.
Dengan semangat “PRIMA – Publikasi Pimpinan Aceh,”
diharapkan Biro Administrasi Pimpinan Setda Aceh akan semakin profesional dan berkinerja tinggi.
Editor: Redaksi





















