Home / Daerah

Selasa, 16 Juli 2024 - 12:50 WIB

Wujudkan Sinergitas TNI Dan Masyarakat, Babinsa Koramil 06/Peusangan Bersama Masyarakat Desa Gotong Royong Rehap Balai Desa

REDAKSI - Penulis Berita

Bireuen, – Sebagai bentuk kepedulian terhadap warga binaannya, Babinsa Koramil 06/Peusangan Kodim 0111/Bireuen Sertu Yusup bersama masyarakat desa binaan melaksanakan kegiatan gotong royong dalam melakukan perehapan Balai Desa bertempat Desa Keude Matang Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen. Selasa (16/07/24).

Dalam Kesempatan ini Sertu Yusup menyampaikan bahwa kegiatan membantu perehaban Balai Desa ini merupakan salah satu wujud kepedulian dan kinerja di tengah-tengah masyarakat sekaligus memberikan contoh yang baik kepada masyarakat guna meneruskan budaya gotong-royong.

Baca Juga :  YARA Ajak Mahasiswa Aceh Jangan Takut Suarakan Kebenaran

Lanjutnya. “Sebagai Babinsa juga harus terus memelihara hubungan yang harmonis bersama warga binaannya, salah satunya yaitu melalui kerja secara bergotong-royong, karena selain dapat menumbuhkan kebersamaan dan hubungan yang harmonis bersama warga kegiatan ini juga dapat mewujudkan sinergitas TNI dan masyarakat,” pungkasnya.

Baca Juga :  Apel Perdana 2022, Para Pimti Kemenkumham Aceh Teken Perjanjian Kerja

Disamping itu masyarakat Desa Keude Matang Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen mengucapkan terimakasih kepada Pak Babinsa yang telah peduli membantu dalam perehaban Balai Desa, hal ini merupakan sebagai bukti wujud kebersamaan yang telah terjalin antara Pak Babinsa bersama kami dan harapannya untuk kedepannya bisa tetap terjaga demi pembangunan yang ada di desa khususnya Desa Keude Matang ini.[]

Editor: Dima

Share :

Baca Juga

Daerah

Pengerebongan Tradisi ritual adat di desa Kesiman sebagai Warisan Budaya Tak Benda

Daerah

Pertandingan Persahabatan Antara Lapas Idi Melawan Rekan Media Aceh Timur

Daerah

PT PIM, Memberikan Bantuan Pembangun Masjid Di Aceh

Daerah

Ini Penyampaian Pj Gubernur Aceh, Saat Temui Demonstran dari USK

Daerah

Ayu Membuka Rakon TP PKK Kabupaten/Kota SE Aceh

Daerah

Operasi Keselamatan 2023 Berakhir: 42 Laka Lantas, 11 Meninggal Dunia

Daerah

Ketua Komite I DPD RI : Panglima TNI dan Kapolri Siap Ke Sabang Untuk Perkuat Wilayah Perbatasan

Daerah

135 Peserta Ikuti Pelatihan Talents Mapping Yang Digelar DSI Aceh